Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gotong Royong Lintas Instansi Warnai Perbatasan Renda-Ngali Sambut Kemerdekaan

Gotong Royong Lintas Instansi Warnai Perbatasan Renda-Ngali Sambut Kemerdekaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
  • visibility 50
  • comment 0 komentar

Bima – Jum’at,(01 Agustus 2025)Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, pada hari Jum’at, 01 Agustus 2025, Anggota Posramil Belo bersama Muspika Kecamatan Belo melaksanakan kegiatan gotong royong di wilayah perbatasan antara Desa Renda dan Desa Ngali, Kecamatan Belo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini menjadi simbol kekompakan dan semangat kebersamaan dalam menyongsong momen bersejarah kemerdekaan bangsa.

Gotong royong difokuskan pada pembersihan dan pembakaran sampah yang berada di sepanjang pinggir jalan raya, mulai dari kawasan Wadu Nocu hingga depan Madrasah Aliyah (MA) Aljihad di Desa Ngali. Kegiatan tersebut tidak hanya bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan, namun juga untuk memperindah wajah wilayah sebagai bentuk penghormatan terhadap semangat kemerdekaan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Belo beserta seluruh perangkat kecamatan, Danposramil Belo beserta anggota, perwakilan KUA, Korwil Dikpora Kecamatan Belo, Kepala UPT, perangkat desa dari seluruh kecamatan, serta kepala sekolah dan perwakilan guru se-Kecamatan Belo. Sekretaris Desa Renda dan Sekretaris Desa Ngali juga terlihat aktif mendukung jalannya kegiatan ini bersama para staf desa.

Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari warga setempat. Gotong royong lintas instansi ini mencerminkan sinergi antara TNI dan elemen pemerintahan serta masyarakat dalam menjaga nilai-nilai kebersamaan, sekaligus memperkuat semangat nasionalisme dalam menyambut HUT RI ke-80.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasrem 163/WSA Bersama Kasdam IX/Udayana Pimpin Karya Bakti Bersihkan Pantai Lembeng Peringati HUT ke-80 RI

    Kasrem 163/WSA Bersama Kasdam IX/Udayana Pimpin Karya Bakti Bersihkan Pantai Lembeng Peringati HUT ke-80 RI

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar, Kasrem 163/WSA Kolonel Inf Davit Beni Upeni turut serta dalam kegiatan karya bakti Pembersihan Pantai dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 RI Tahun 2025,dipimpin oleh Kasdam IX/Udayana (Brigjen TNI Taufiq Hanafi) yang diselenggarakan oleh Kodam IX/Udy dengan melibatkan sejumlah peserta sekitar 1000 Orang dari beberapa komunitas dan instansi terkait dan masyarakat, bertempat dipantai […]

  • Patroli Gabungan di Donggo Berjalan Lancar, Masyarakat Diajak Jaga Keamanan

    Patroli Gabungan di Donggo Berjalan Lancar, Masyarakat Diajak Jaga Keamanan

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Donggo _ Senin, 29 September 2025 – Anggota Koramil 1608-05/Donggo, Serda Abbas beserta satu anggota lainnya, melaksanakan patroli gabungan bersama personil Polsek Donggo dan Pol PP. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (KAM) yang kondusif di lingkungan sekitar. Patroli gabungan ini melibatkan kekuatan personil antara lain 2 orang TNI, 7 anggota […]

  • Tunjukkan Jiwa Kepemimpinan, Dandim 1627/Rote Bantu Korban Laka Lantas di Jalan Perkantoran

    Tunjukkan Jiwa Kepemimpinan, Dandim 1627/Rote Bantu Korban Laka Lantas di Jalan Perkantoran

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Kepedulian dan sikap humanis kembali ditunjukkan oleh Komandan Kodim 1627/Rote Ndao, Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono, saat membantu langsung korban kecelakaan lalu lintas yang terjadi di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Peristiwa laka lantas tersebut terjadi pada Rabu, 07 Januari 2026, sekitar pukul 14.50 Wita, bertempat di ruas jalan perkantoran Desa Lekunik, Kecamatan […]

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

      Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 05 Desember 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat *AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H.* yang didampingi Babinkamtibmas Desa Muncan *AIPDA I NENGAH MERTAYASA.* serta Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat termasuk di Desa Muncan Kecamatan Selat, yang […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Sosialisasikan Prosedur Pendampingan Kegiatan Sekolah

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Sosialisasikan Prosedur Pendampingan Kegiatan Sekolah

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende mengadakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di SMK Swasta Karsa Mandiri, Desa Manulondo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Rabu (19/11/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini bertujuan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat dan membantu pemeliharaan keamanan di wilayah binaan, 19 November 2025. Kegiatan dihadiri oleh Serma Nasrudin Latif dan Kopda Emanuel […]

  • Dandim Ajak Prajurit Jaga Profesionalisme pada Upacara Bendera Mingguan

    Dandim Ajak Prajurit Jaga Profesionalisme pada Upacara Bendera Mingguan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA. Kodim 1603/Sikka menggelar upacara rutin pengibaran bendera Merah Putih setiap hari Senin di lapangan apel Makodim 1603/Sikka, Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Waioti, Kecamatan Alok Timur, Senin (24/11/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 1603/Sikka. Upacara pengibaran bendera merupakan tradisi yang dilaksanakan secara konsisten oleh jajaran TNI AD sebagai wujud penghormatan kepada […]

expand_less