Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa 1623-01/Karangasem latihkan materi PBB siswa-siswi SMP N 5 Amlapura

Babinsa 1623-01/Karangasem latihkan materi PBB siswa-siswi SMP N 5 Amlapura

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Padang Kerta Koramil 1623-01/Karangasem Peltu I Wayan Sumadra memberikan pelatihan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada Siswa – siswi SMPN 5 Amlapura untuk mengikuti lomba gerak jalan dalam rangka memeriahkan HUT RI ke – 80 tahun 2025.

Kegiatan pelatihan PBB kepada Siswa – siswi SMPN 5 Amlapura oleh Babinsa berlangsung di lapangan SMPN 5 Amlapura, Kel. Padangkerta, Kec/Kab.Karangasem pada Rabu (30/07/2025)

Babinsa Peltu I Wayan Sumadra mengatakan “materi dalam latihan PBB ini berupa gerakan dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB) seperti sikap sempurna, lencang kanan, hadap kanan, hadap kiri, balik kanan, penghormatan, sikap istirahat, jalan di tempat dan lain sebagainya” jelasnya.

“Para Siswa – Siswi SMPN 5 Amlapura ini akan mengikuti lomba gerak jalan, sehingga perlu ditanamkan kedisiplinan dan kekompakan kepada mereka karna ini merupakan modal dasar yang paling penting untuk mencapai suatu keberhasilan” ungkapnya.

“Kami berharap pelatihan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada Siswa – siswi ini tidak saja hanya dilakukan pada saat menjelang suatu momen kegiatan lomba atau menjelang hari-hari besar nasional saja, namun PBB ini harus rutin dilakukan secara terus menerus sehingga kedisiplinan perlu tertanam dalam diri mereka” tutupnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 06/Karera Wujudkan Kepedulian Lingkungan Lewat Karya Bhakti di Pasar Kakaha

    Koramil 06/Karera Wujudkan Kepedulian Lingkungan Lewat Karya Bhakti di Pasar Kakaha

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Koramil 06/Karera , Kodim 1601/Sumba Timur,menggelar kegiatan Bhakti Ter Prima berupa kerja bakti pembersihan Pasar Tradisional Kakaha, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur Rabu, (24/09/2025). Kegiatan ini melibatkan ratusan masyarakat, Pengunjung Pasar, hingga aparat pemerintah Desa. Kerja bakti dipimpin […]

  • TMMD Kodim 1625/Ngada Terus Bergerak, Bendungan Panondiwal Siap Dongkrak Produktivitas Petani

    TMMD Kodim 1625/Ngada Terus Bergerak, Bendungan Panondiwal Siap Dongkrak Produktivitas Petani

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada-Desa Benteng Tawa, 28 Oktober 2025 — Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menggenjot pelaksanaan kegiatan fisik di lokasi sasaran utama, yaitu rehab dan rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang berada di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Pada pelaksanaan hari ini, kegiatan difokuskan pada pengecoran sayap bendungan yang merupakan bagian […]

  • Pastikan Keselamatan Warga, Dandim Klungkung Terjun Langsung Ke Lokasi Banjir

    Pastikan Keselamatan Warga, Dandim Klungkung Terjun Langsung Ke Lokasi Banjir

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Untuk memastikan proses penanganan bencana di wilayah teritorialnya, berjalan lancar, Dandim 1610/Klungkung, Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han terjun langsung di lokasi musibah,”Rabu ( 10/09/25 ). Meski kondisi cuaca masih hujan, sedikitpun tak menyurutkan langkah pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung tersebut untuk hadir ditengah warga. Tidak hanya memonitoring prosesi penanganan saja, namun Letkol […]

  • Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang Aktif Dampingi Pembagian Bantuan Pangan

    Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang Aktif Dampingi Pembagian Bantuan Pangan

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Flores Timur – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian bantuan pangan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Wulanggitang dan Kecamatan Ile Bura, Kabupaten Flores Timur, Sabtu (13/12/2025). Pendampingan tersebut dilakukan oleh Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, yakni Kopda Jefri A. Ngaba, Kopda Ari Gunawan Syam, dan Praka Almunawir. Kehadiran Babinsa bertujuan untuk memastikan kegiatan pembagian bantuan berjalan […]

  • Jaga Kondusivitas Wilayah, Koramil 1628-01/Taliwang Gelar On Call PAM Nataru

    Jaga Kondusivitas Wilayah, Koramil 1628-01/Taliwang Gelar On Call PAM Nataru

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pengamanan kegiatan nasional dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan On Call/Stenbay Pengamanan Nataru Tahun 2025, bertempat di Polsek Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Minggu malam (28/12/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan On Call tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kesiapsiagaan TNI AD, khususnya jajaran Kodim 1628/Sumbawa […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Serahkan Sarana Kontak kepada PKK Banjar Demayu Tewel

    Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Serahkan Sarana Kontak kepada PKK Banjar Demayu Tewel

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud, Dalam rangka pembinaan Kamtibmas kepada masyarakat yaitu kepada Ibu-ibu PKK. Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Aiptu I Made Widastra menyerahkan sarana Kontak alat-alat kebersihan berupa sapu lidi dan serok sampah kepada ibu-ibu PKK Banjar Tewel, Desa Singakerta di saat ibu-ibu PKK Sedang melaksanakan ngayah mempersiapkan sarana upacara odalan yang […]

expand_less