Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tunjukkan Prestasi di Kejuaraan Muaythai Fornas VIII NTB

Tunjukkan Prestasi di Kejuaraan Muaythai Fornas VIII NTB

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Lombok Barat – Prajurit TNI AD dari Batalyon Arhanud 9/AWJ, Praka Daud Yonatan Silubun kembali mengukir prestasi membanggakan dalam kejuaraan Muaythai Fornas VIII NTB yang digelar selama 4 hari dari tanggal 27 – 30 Juli 2025 di Gor Tripat, Kec. Gerung, Kab. Lombok Barat, NTB. Rabu (30/7/2025).

Dengan pencapaian prestasi tersebut, maka menambah panjang tradisi podium juara serta prestasi yang ditorehkan oleh Prajurit Angkasa Batalyon Arhanud 9/AWJ khususnya dibidang bela diri Muaythai. Disiplin yang ditempa di satuan, terbukti mampu mengantarkannya meraih prestasi dan dapat menjadi insipirasi bagi prajurit Angkasa lainnya.

Dalam kejuaraan ini, peraih medali perak PON Aceh Sumut ini kembali berhasil menyabet medali emas pada kategori Elite Putra kelas 60 Kg.

Dengan hasil kemenangan ini, Praka Daud Yonatan Silubun bukan hanya membawa kemenangan bagi diri mereka sendiri, tetapi juga berhasil membanggakan nama satuan.

YonArh9 Solid__Smart, Objective, LImiteD

(Penyon Arh 9)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rehab RTLH Bapak Suhendra Selesai Hari Ini, Satgas TMMD Kodim 0309/Solok Lakukan Finishing Cat

    Rehab RTLH Bapak Suhendra Selesai Hari Ini, Satgas TMMD Kodim 0309/Solok Lakukan Finishing Cat

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Salah satu dari lima progres Rehap Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di selesaikan hari ini, Minggu (27/07), yaitu pembangunan rumah Bapak Suhendra Permana warga Pincuran Tujuah, Nagari Lubuk Gadang Selatan, Kecamatan Sangir, Kab. Solok Selatan. Adapun pekerjaan tahap akhir yang dilakukan personil Satgas TMMD ke-125/Kodim 0309/Solok adalah finishing cat bagian samping dinding luar rumah. Seperti […]

  • Lewat Komsos, Sertu Wiliadi Bangun Kebersamaan dan Jaga Kondusivitas Wilayah

    Lewat Komsos, Sertu Wiliadi Bangun Kebersamaan dan Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Kehadiran TNI di tengah masyarakat tak hanya sebatas menjaga keamanan, tetapi juga merajut kebersamaan. Hal itulah yang tampak dari sosok Babinsa Desa Poto Tano, Sertu Wiliadi, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, yang pada Minggu pagi melaksanakan komunikasi sosial (komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan. Dengan penuh keakraban, Sertu Wiliadi menyapa warga, berbincang ringan […]

  • Polwan Polres Tabanan Goes To School: Ajak Siswa SMPN 5 Tabanan Jadi Generasi Cerdas, Tangguh, dan Taat Aturan

    Polwan Polres Tabanan Goes To School: Ajak Siswa SMPN 5 Tabanan Jadi Generasi Cerdas, Tangguh, dan Taat Aturan

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Minggu 24 Agustus 2025. Dalam rangka menyambut Hari Jadi ke-77 Polwan Republik Indonesia, jajaran Polwan Polres Tabanan menggelar kegiatan Polwan Goes To School di SMP Negeri 5 Tabanan, Sabtu (23/8). Kegiatan edukatif yang berlangsung dari pukul 09.00 hingga 10.30 Wita ini dipimpin oleh Kanit Idik Satnarkoba Polres Tabanan, […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Tegaskan Komitmen Pelayanan Melalui Patroli Humanis

    Polres Bandara Ngurah Rai Tegaskan Komitmen Pelayanan Melalui Patroli Humanis

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Badung – Pada Kamis malam (14/8/2025), personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan patroli dialogis di Terminal Keberangkatan Internasional. Kegiatan ini bertujuan memastikan keamanan, ketertiban, serta memberikan pelayanan yang ramah kepada masyarakat dan wisatawan yang akan melakukan perjalanan udara. Patroli ini tidak sekadar memantau keamanan. Petugas berbaur dengan para penumpang, pengantar, hingga wisatawan […]

  • Bhabinkamtibmas Batununggul Amankan Piodalan Di Pura Dalem Cemara Desa Adat Batumulapan

    Bhabinkamtibmas Batununggul Amankan Piodalan Di Pura Dalem Cemara Desa Adat Batumulapan

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polres Klungkung — Bhabinkamtibmas Desa Batununggul, Aiptu Dewa Susila Dharma, melaksanakan pengamanan rangkaian Upacara Dewa Yadnya/Piodalan di Pura Dalem Cemara, Desa Adat Batumulapan, Desa Batununggul, Nusa Penida, Klungkung, (9/12). Dalam pelaksanaan pengamanan, Bhabinkamtibmas bersinergi dengan pecalang Desa Adat Batumulapan untuk memastikan seluruh rangkaian persembahyangan berjalan aman, tertib, dan lancar. Selain menjaga situasi kamtibmas, petugas juga […]

  • Babinsa Aktif Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Mbay I

    Babinsa Aktif Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Mbay I

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Nagekeo-Pada hari Selasa, 30 September 2025, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Kopda Halit melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di RT 16, Kelurahan Mbay I, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat binaan serta menggali informasi tentang kondisi keamanan dan ketertiban lingkungan. Melalui kegiatan Komsos, […]

expand_less