Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » “Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pag

“Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pag

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

KARANGASEM, Selasa (29/7/2025)- Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas.

Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan untuk mencegah terjadinya kemacetan, kecelakaan lalu lintas, serta gangguan kamtibmas lainnya. Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di persimpangan jalan maupun sekolah yang menjadi titik utama keramaian lalu lintas karena pagi hari masyarakat mulai beraktivitas dan anak sekolah berangkat menuju sekolah.

Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H menekankan kepada personil Sat Binmas untuk rutin melaksanakan Strong Point Pagi ini karena merupakan salah satu upaya preventif untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan juga menciptakan situasi lancar berlalu lintas. ” Kehadiran Polri dalam melaksanakan Strong Point Pagi ini sangat dibutuhkan untuk mewujudkan kelancaran lalu lintas dan mencegah terjadinya kecelakaan, sehingga masyarakat dan anak sekolah yang akan memulai beraktivitas merasa aman dalam berkendara,” ungkapnya.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat menurunkan angka kecelakaan dan juga mewujudkan kelancaran dalam berlalu lintas bagi para pelajar maupun masyarakat, sehingga tidak ada kendala dalam berkendara menuju tempat tujuan.

Kegiatan ini akan rutin dilaksanakan oleh personil Sat Binmas setiap pagi sebagai bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat dalam menciptakan situasi berlalu lintas yang lancar dan memberikan rasa aman dalam berkendara kepada masyarakat di wilayah Karangasem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Musi Turun ke Sawah, Dampingi Petani Tingkatkan Hasil Panen

    Babinsa Musi Turun ke Sawah, Dampingi Petani Tingkatkan Hasil Panen

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gerokgak, Buleleng – Di tengah kesibukan sehari-hari, seorang prajurit TNI, Babinsa Desa Musi Serka I Putu Merta, tak ragu melepas sejenak seragam dinasnya untuk mengenakan topi petani. Pemandangan ini terlihat jelas pada hari Rabu, 13 Agustus 2025, saat ia hadir di lahan sawah Subak Musi, Banjar Dinas Madan, Desa Musi, untuk melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Berlangsung Aman dan Penuh Keakraban

    Komsos Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Berlangsung Aman dan Penuh Keakraban

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Sertu Edi Susanto, bersama Kepala Dusun Desa Jambu melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga di Dusun Pali, Desa Jambu, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Edi Susanto mengajak […]

  • Gelar Latihan Defile, Upaya Kodim Klungkung Pelihara Dan Tingkatkan Kemampuan Baris-Berbaris Prajurit

    Gelar Latihan Defile, Upaya Kodim Klungkung Pelihara Dan Tingkatkan Kemampuan Baris-Berbaris Prajurit

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan disiplin, kekompakan serta kemampuan dan profesionalisme prajuritnya, Kodim 1610/Klungkung melaksanakan latihan defile, Rabu ( 17/09/25 ). Kegiatan Latihan tersebut digelar selepas pelaksanaan upacara bendera 17an yang dipimpin langsung oleh Pasiops Kodim 1610/Klungkung Lettu Inf Ketut Joni. Disamping untuk memelihara dan meningkatkan kedisiplinan maupun kekompakan dan kerjasama, latihan defile ini digelar dalam […]

  • Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bantu Bangun Rumah Warga, Wujud Kepedulian dan Kebersamaan

    Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bantu Bangun Rumah Warga, Wujud Kepedulian dan Kebersamaan

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Praka Ilham Sulaiman Putra Bangsa dan Praka Julfandi Uwaitina melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Kawela, Kecamatan Wotan Ulumado, pada Senin (20/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, kedua Babinsa bersama warga Desa Kawela turut serta membantu pembangunan rumah milik Bapak Simeon Tufan. Kegiatan gotong royong ini menjadi bukti […]

  • Cegah Tindak Kriminalitas Di Malam Hari, Babinsa Lakukan Patroli Malam Bersama Aparat Desa

    Cegah Tindak Kriminalitas Di Malam Hari, Babinsa Lakukan Patroli Malam Bersama Aparat Desa

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa bersama aparat Desa melaksanakan patroli malam secara rutin Di Desa Sengkerang, Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah, Rabu (7/1/2026). Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga ketentraman warga sekaligus mencegah terjadinya tindak kriminalitas di lingkungan masyarakat di malam hari secara bertahap, bertingkat dan […]

  • Semangat Kebersamaan, Babinsa dan Perangkat Kelurahan Arab Kenangan Kompak Bersihkan Lingkungan

    Semangat Kebersamaan, Babinsa dan Perangkat Kelurahan Arab Kenangan Kompak Bersihkan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan kebersihan dan kepedulian terhadap lingkungan, Babinsa Kelurahan Arab Kenangan Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Mulyadin, bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong bertempat di lingkungan Kelurahan Arab Kenangan, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (10/10/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan gotong royong ini diikuti oleh Lurah Arab Kenangan beserta staf, Bhabinkamtibmas, Kepala […]

expand_less