Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dukung Kebutuhan Air Petani, Babinsa Bersihkan Saluran Irigasi

Dukung Kebutuhan Air Petani, Babinsa Bersihkan Saluran Irigasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Rote Ndao- Selasa (29/7/ 2025),Bertempat di Komplek Persawahan Oemau Kelurahan Mokdale Kec Lobalain, Kab Rote Ndao.Babinsa Sertu Markus Anin melaksanakan kegiatan komsos dan memimpin Petani melakukan Pembersihan dan Perbaikan Saluran Irigasi yang mengalami Kerusakan yang disebabkan oleh faktor alam maupun perbuatan tangan atau oknum Manusia yang tidak bertanggung jawab.

Dalam kegiatan tersebut Babinsa himbauan dan mengajak anggota perkumpulan Petani Penguna air (P3A) agar setiap anggota yang telah ditunjuk menjadi Panitia pengatur air selalu memperhatikan pembagian air secara adil dan merata bagi setiap petani padi.

Babinsa yang juga menjabat sebagai Ketua P3A mengajak semua anggota untuk melakukan koordinasi yang baik apabila terjadi permasalahan dalam komplek persawahan.

Babinsa juga menambahkan untuk anggota kelompok tani agar mensosialisasikan kepada masyarakat yang menghuni didekat saluran Irigasi agar tidak membuang sampah didalam selokan air karena menghambat aliran air yang masuk kedalam sawah.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Preventif Polres Karangasem Amankan Bakti Sosial HUT RI Ke-80 di Terminal Kedungdung

    Satgas Preventif Polres Karangasem Amankan Bakti Sosial HUT RI Ke-80 di Terminal Kedungdung

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Satgas Preventif dalam Operasi Gapura Agung III-2025 melaksanakan pengamanan kegiatan Bakti Sosial dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan RI Ke-80 di Terminal Kedungdung, Desa Besakih, Karangasem pada Jumat (22/8). Pengamanan dipimpin langsung oleh Padal Pengamanan Terbuka AKP I Made Sudihartama, S.H., bersama anggota Satgas Preventif Polres Karangasem. Dalam pelaksanaan pengamanan, Satgas Preventif membagi personel […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir Berikan Rasa Aman dan Nyaman di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir Berikan Rasa Aman dan Nyaman di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di Desa Ngesa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende pada Minggu pagi, 19 Oktober 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat sekitar. Kehadiran Babinsa di tengah warga memberikan rasa simpati serta mempererat […]

  • Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas  Laksanakan Blue Light Patrol (BLP) Jelang Hari Raya Kuningan

    Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP) Jelang Hari Raya Kuningan

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kediri, Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dan meniadakan segala bentuk gangguan kamtibnas guna mencegah terjadinya 3C (Curat, Curas dan Curanmor) Personil Polsek Kediri melaksanakan Blue Light Patrol (BLP). Jumat, 28-11-2025 pukul 00.30 s/d 02.30 wita personil Polsek Kediri yang dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Kadek Agus Sutris Juniantara S.H. bersama […]

  • Pantau Wilayah, Babinsa Sekaligus Teguhkan Semangat Persaudaraan di Desa Bokon

    Pantau Wilayah, Babinsa Sekaligus Teguhkan Semangat Persaudaraan di Desa Bokon

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 25 Oktober 2025., Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Mikael Tamonob, menyempatkan diri untuk berinteraksi langsung dengan masyarakat saat melaksanakan pemantauan wilayah di Desa Bokon, Kecamatan Miomaffo Timur, Kabupaten Timor Tengah Utara. Langkah sederhana namun bermakna ini menjadi cerminan nyata kedekatan TNI dengan rakyat di wilayah binaan. Dengan langkah […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Jumat 19/12/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPTU I Nyoman Nata Susila Putra S.H menggelar patroli malam menjelang dinihari untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk […]

  • Komsos Bersama Warga Binaan, Babinsa Bakas Eratkan Silahturahmi dan Serap Informasi

    Komsos Bersama Warga Binaan, Babinsa Bakas Eratkan Silahturahmi dan Serap Informasi

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya menjalin sinergitas serta kemitraan dengan seluruh komponen dan masyarakat di wilayah binaan terus digencarkan Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung. Kali ini, hal tersebut dilakukan Babinsa Bakas Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka Wayan Rata saat melaksanakan sambang dan komunikasi sosial di rumah Agus Stika Yasa, warga di Dusun Kangin, Desa Bakas, Jumat ( 28/11/25 ). Sambang dan […]

expand_less