Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Praka M. Feby Athaufiqunafsi Ajak Petani Tingkatkan Produktivitas Padi

Babinsa Praka M. Feby Athaufiqunafsi Ajak Petani Tingkatkan Produktivitas Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Rote Selatan – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Praka M. Feby Athaufiqunafsi, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama para petani di kompleks persawahan Pilasue, Desa Pilasue, Kecamatan Rote Selatan, pada Selasa (29/7/2025) pukul 10.15 Wita.

Dalam kegiatan ini, Babinsa melakukan pendataan lahan pertanian, yang meliputi lahan irigasi seluas ±40 hektare dengan tanaman padi musim kedua dalam kondisi pasokan air terpenuhi, serta lahan tadah hujan seluas 23 hektare dengan embung namun tanpa saluran irigasi menuju lahan.

Praka M. Feby Athaufiqunafsi mengimbau para petani untuk memanfaatkan potensi lahan secara optimal demi mendukung program ketahanan pangan nasional. “Kami siap bersinergi dengan petani dalam mengatasi kendala di lapangan, terutama terkait pemenuhan air dan peningkatan produktivitas,” ungkapnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Klungkung Tegaskan Olahraga Sarana Pemersatu Yang Kuat Dan Efektif bangun Harmoni Persatuan

    Dandim Klungkung Tegaskan Olahraga Sarana Pemersatu Yang Kuat Dan Efektif bangun Harmoni Persatuan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya pembinaan teritorial yang gencar dilakukan oleh Kodim 1610/Klungkung terus menunjukkan kesan positifnya bagi masyarakat. Tidak hanya dalam mewujudkan wilayah yang aman, tertib dan kondusif saja, namun juga menciptakan keakraban dan kebersamaan antar Kodim dan seluruh pihak di wilayah.   Salah satu pembinaan teritorial yang dilakukan oleh satuan dibawah kendali Dandim Letkol Kav Sidik […]

  • Babinsa Koramil Ba’a Pantau Kedatangan Express Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    Babinsa Koramil Ba’a Pantau Kedatangan Express Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Personel Piket Koramil 1627-01/Ba’a, Pratu Jufen Taloim, melaksanakan kegiatan pemantauan rutin di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (24/11/2025). Kegiatan tersebut dilakukan untuk memastikan keamanan dan kelancaran arus transportasi laut yang menjadi jalur mobilitas utama masyarakat. Pemantauan dimulai pukul 11.00 WITA, sesaat sebelum kedatangan kapal penumpang Express […]

  • Babinsa Desa Kokarlian Hadir di Tengah Warga, Jaga Kamtibmas Wilayah

    Babinsa Desa Kokarlian Hadir di Tengah Warga, Jaga Kamtibmas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Sabtu, 06 September 2025, Babinsa Desa Kokarlian, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Serda Beni, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi dengan warga untuk mengetahui kondisi keamanan, ketertiban, serta situasi sosial di Desa Kokarlian. Komsos ini juga menjadi sarana untuk mempererat hubungan silaturahmi, […]

  • Bangun Kesadaran Hukum, Babinsa Ajak Warga Lawan Bahaya Alkohol

    Bangun Kesadaran Hukum, Babinsa Ajak Warga Lawan Bahaya Alkohol

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – KEFAMENANU, Rabu, 15 Oktober 2025– Dalam menjalankan tugas pembinaan teritorial serta menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Yulianus Samaleto, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial bersama warga masyarakat Desa Oeperigi, Kecamatan Noemuti. Kegiatan yang dilaksanakan berlangsung dengan penuh keakraban antara Babinsa dan masyarakat. Dalam kesempatan itu, Sertu Yulianus samaleto […]

  • Babinsa Kembang Kerang Manfaatkan Komsos untuk Tingkatkan Kebersamaan dan Kepedulian Sosial

    Babinsa Kembang Kerang Manfaatkan Komsos untuk Tingkatkan Kebersamaan dan Kepedulian Sosial

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Kembang Kerang, Koptu Muh. Ziadi melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Kembang Kerang, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa membahas pentingnya menyatukan pendapat melalui musyawarah mufakat, sehingga setiap permasalahan yang muncul di tengah masyarakat dapat diselesaikan secara kekeluargaan dan berkeadilan bagi semua pihak. Babinsa memberikan arahan kepada […]

  • Pangdam IX/Udayana Pimpin Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2025 di Tabanan

    Pangdam IX/Udayana Pimpin Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2025 di Tabanan

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Tabanan – Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto, bertindak sebagai Inspektur Upacara pada Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI Angkatan Darat Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Rindam IX/Udayana, Jl. Piere Tendean No. 1, Banjar Anyar, Tabanan, Sabtu (6/9/2025). Dalam kesempatan tersebut, Pangdam membacakan amanat Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., yang […]

expand_less