Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Pertima turut mendukung upaya pencegahan penularan penyakit Tuberkulosis melalui kegiatan penyuluhan.

Babinsa Pertima turut mendukung upaya pencegahan penularan penyakit Tuberkulosis melalui kegiatan penyuluhan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Dalam upaya mendukung pencegahan penularan penyakit Tuberkulosis (TBC) Babinsa Desa Pertima Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Made Sutapa menghadiri kegiatan penyuluhan yang dilaksanakan oleh Perkumpulan Pemberantasan Tuberkulosis Indonesia (PPTI), di Aula Kantor Desa Pertima Kec/Kab.Karangasem, pada Senin (28/07/25).

Kegiatan penyuluhan dihadiri oleh PPTI wilayah Bali beserta tim, PPTI Kab.Karangasem, Perbekel Pertima, Dinkes Karangasem 1, Ketua BPD Desa Pertima, Ketua LPM, Babinsa Desa Pertima, Kawil se-Desa Pertima, Bidan Desa Pertima, Ketua Kader Posyandu Desa Pertima, Ketua TP PKK Desa Pertima serta KPM Desa Pertima.

Babinsa Desa Pertima Serka I Made Sutapa disela-sela kegiatan mengatakan “kehadiran kami selaku aparat kewilayahan (Babinsa) dalam kegiatan penyuluhan ini sebagai bentuk dukungan dalam upaya pencegahan penularan penyakit Tuberkulosis (TBC).

Kami berharap kegiatan penyuluhan ini membawa dampak yang signifikan dalam upaya pencegahan penyakit Tuberkulosis khususnya bagi masyarakat di wilayah Desa Pertima” pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bantu Warga Olah Kelapa Jadi Kopra di Desa Oeseli

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bantu Warga Olah Kelapa Jadi Kopra di Desa Oeseli

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Kopda Otnial Bofe, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus membantu warga binaannya dalam proses pengolahan kelapa menjadi kopra di Dusun Letekik, Desa Oeseli, Kecamatan Rote Barat Daya, Jumat (19/9/2025). Dalam kegiatan yang berlangsung sejak pukul 11.00 Wita tersebut, Kopda Otnial hadir di tempat usaha milik Mama Nelci Adu. Ia […]

  • Satgas Pamtas RI–RDTL dan Warga Suku Tala Bersatu Lestarikan Warisan Leluhur

    Satgas Pamtas RI–RDTL dan Warga Suku Tala Bersatu Lestarikan Warisan Leluhur

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Belu, – Wujud nyata kepedulian terhadap pelestarian budaya lokal kembali ditunjukkan oleh Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui kegiatan karya bakti di Desa Laktutus, Kecamatan Nanaet Dubesi, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Personel Pos Laktutus bersama masyarakat setempat bergotong royong melaksanakan pemasangan atap jerami pada Rumah Adat milik Suku Tala, yang menjadi […]

  • Suara Warga: Bantuan TMMD Ubah Hidup Petani 73 Tahun di Desa Batuan

    Suara Warga: Bantuan TMMD Ubah Hidup Petani 73 Tahun di Desa Batuan

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (9/8/2025) – Suasana penuh haru menyelimuti rumah I Made Roja (73), seorang petani di Banjar Gerih, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Memasuki hari ke-17 TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025, rumahnya yang semula reyot kini berdiri lebih kokoh dan layak huni berkat program Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni […]

  • Patroli Malam di Desa Nangawera Perkuat Harmoni dan Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam di Desa Nangawera Perkuat Harmoni dan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Wawo _ Pada Kamis, 9 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo intensif melaksanakan patroli dan ronda malam bersama masyarakat di sejumlah desa binaan. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, terutama pada malam hari, sehingga tercipta suasana yang aman dan nyaman bagi seluruh warga. Di Desa Mawu, Babinsa Sertu Asyikin mengimbau warga agar selalu […]

  • Kolaborasi NTA dan Pemdes Watukobu Bangun Bak Penampung Air, Babinsa Turut Dampingi

    Kolaborasi NTA dan Pemdes Watukobu Bangun Bak Penampung Air, Babinsa Turut Dampingi

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea, menghadiri kegiatan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Bak Penampung Air (Bak Pah) di Desa Watukobu, Kecamatan Kewapante, Sabtu (11/10/2025). Kegiatan ini merupakan kerja sama antara lembaga NTA dan Pemerintah Desa Watukobu dalam upaya meningkatkan ketersediaan air bersih bagi masyarakat setempat. Pembangunan Bak Pah dengan kapasitas 15.000 liter […]

  • TNI, Polri, dan Forkopimda Sumba Barat Hadiri Renungan Suci HUT ke-80 RI

    TNI, Polri, dan Forkopimda Sumba Barat Hadiri Renungan Suci HUT ke-80 RI

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Pemerintah Daerah Kabupaten Sumba Barat menggelar upacara renungan suci di Taman Makam Pahlawan Pada Eweta, Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (16/8/2025) malam. Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., bersama anggota turut mengikuti upacara […]

expand_less