Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Bahas Rencana Kegiatan Mahasiswa KKN Mendatang

Babinsa Bahas Rencana Kegiatan Mahasiswa KKN Mendatang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Bakunase, Koramil 1604-01/Kupang, Sertu La Dane, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama mahasiswa dan mahasiswi Institut Agama Kristen Negeri) IAKN yang sedang menjalankan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di wilayah Kelurahan Bakunase, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Kelurahan Bakunase, RT 02/RW 01. Selasa (29/07/2025).

Dalam pertemuan tersebut, Babinsa membahas sejumlah hal penting bersama para mahasiswa, antara lain perencanaan kegiatan sosial ke depan, kebersihan lingkungan, dan upaya menciptakan rasa aman, terutama terkait keselamatan pribadi selama melaksanakan KKN. Sertu La Dane juga memberikan motivasi kepada para peserta agar aktif berkontribusi bagi masyarakat setempat.

Babinsa menekankan pentingnya kolaborasi antara mahasiswa KKN dengan aparat kelurahan dan warga sekitar dalam menyukseskan kegiatan-kegiatan positif yang bermanfaat bagi lingkungan. Ia berharap kehadiran mahasiswa dapat memberikan dampak nyata, khususnya dalam hal peningkatan kesadaran akan kebersihan dan ketertiban.

Kegiatan ini disambut baik oleh mahasiswa IAKN yang mengaku mendapat wawasan tambahan tentang pentingnya menjaga sinergi dengan aparat dan masyarakat. Komsos tersebut sekaligus menjadi media membangun komunikasi efektif antara Babinsa dan generasi muda yang sedang mengabdi melalui kegiatan pengabdian masyarakat. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Dukung Program Makan Bergizi Gratis bagi 3.093 Siswa

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Dukung Program Makan Bergizi Gratis bagi 3.093 Siswa

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi dan kesehatan generasi muda, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Koptu Mesak Foeh melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi kepada para siswa/i TK, PAUD, SD, SMP, dan SMA se-Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 16 Oktober 2025 pukul 07.00 WITA di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, […]

  • Istri Pimpinan Daerah Tabanan Ikut Latihan Megambel, Wujud Cinta Seni dan Budaya Bali

    Istri Pimpinan Daerah Tabanan Ikut Latihan Megambel, Wujud Cinta Seni dan Budaya Bali

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Ny. Rai Wahyuni Sanjaya, bersama didampingi Ny. Budiasih Dirga, dan Ny. Santi Susila, serta perangkat daerah terkait meninjau latihan megambel Sekaa Gong Wanita Jayaning Singasana Kabupaten Tabanan, Selasa (14/10). Latihan yang dilaksanakan di RJ Bupati Tabanan juga melibatkan para istri kepala pimpinan perangkat daerah dan staf di lingkungan Pemkab Tabanan. Keterlibatan langsung […]

  • Polres Gianyar Gelar Pelatihan Food Safety dan Kesehatan Lingkungan bagi Relawan SPPG

    Polres Gianyar Gelar Pelatihan Food Safety dan Kesehatan Lingkungan bagi Relawan SPPG

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG), Polres Gianyar menggelar kegiatan Pelatihan Food Safety, Pengendalian dan Pencegahan Infeksi, Gizi dan Kesehatan Lingkungan bagi para relawan SPPG Polres Gianyar, Selasa (4/11/2025) bertempat di Rupatama Catur Prasetya Polres Gianyar. Kegiatan tersebut dibuka oleh Kabag SDM Polres Gianyar Kompol Luh Putu Sri Sumartini, S.H., M.H., […]

  • Kapolsek Marga Berikan Arahan Kepada Unit Reskrim

    Kapolsek Marga Berikan Arahan Kepada Unit Reskrim

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Kapolsek Marga Polres Tabanan berikan arahan kepada unit reskrim polsek marga guna mendukung tugas dalam penyelesaian kasus ringan,sedang maupun berat dan dalam pelayanan terhadap masyarakat supaya tetap humanis dan sesuai Standar Operasional Prosedur reskrim, Jumat,(03/10/25),pukul 11.10 wita,bertempat ruangan penyidikan unit reskrim polsek marga. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H. Kapolsek […]

  • Wakapolres Karangasem Periksa Sikap Tampang Personel Jelang Kunker Kapolda Bali

    Wakapolres Karangasem Periksa Sikap Tampang Personel Jelang Kunker Kapolda Bali

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

      KARANGASEM – Wakapolres Karangasem Kompol Ruli Agus Susanto, S.H., M.H., didampingi Kasi Propam Polres Karangasem melakukan pemeriksaan sikap tampang personel dalam rangka persiapan menyambut Kunjungan Kerja (Kunker) Kapolda Bali. Pemeriksaan dilakukan saat Apel Pagi di halaman Mako Polres Karangasem, Senin (4/8/2025). Pemeriksaan sikap tampang yang meliputi kerapian seragam, kelengkapan atribut, dan penampilan personel ini […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Bandara Sisir Terminal Domestik Melalui Patroli KRYD

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Bandara Sisir Terminal Domestik Melalui Patroli KRYD

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Badung – Untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan kegiatan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di seputaran Terminal Domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai, Sabtu (19/7/2025). Patroli dilakukan dengan menyisir area keberangkatan dan kedatangan terminal domestik. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan tidak ada gangguan keamanan […]

expand_less