Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Gianyar Laksanakan Pengamanan Ketat pada Obyek Vital Perbankan, Pastikan Situasi Aman dan Terkendali

Polres Gianyar Laksanakan Pengamanan Ketat pada Obyek Vital Perbankan, Pastikan Situasi Aman dan Terkendali

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Gianyar – Senin (28/7/2025), jajaran Sat Pamobvit Polres Gianyar melaksanakan pengamanan dan penjagaan di sejumlah obyek vital wilayah hukum Polres Gianyar, khususnya pada sektor perbankan. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan transaksi masyarakat serta menjaga situasi tetap kondusif.

Sejumlah bank menjadi lokasi pengamanan, di antaranya Bank BNI Cabang Gianyar, Bank BPD Bali Cabang Gianyar, Bank BCA Cabang Gianyar, dan Bank BRI Cabang Ubud. Personel Sat Pamobvit melaksanakan penjagaan, patroli area parkir, kontrol ATM/CRM, serta melakukan koordinasi langsung dengan pihak keamanan internal di masing-masing bank.

Hasil pemantauan menunjukkan bahwa situasi di seluruh lokasi pengamanan berlangsung aman, aktivitas transaksi nasabah berjalan tertib, dan tidak ditemukan adanya potensi gangguan keamanan. Area sekitar perbankan pun terpantau dalam keadaan terkendali.

Kasat Pamobvit Polres Gianyar AKP I Made Mulata, S.H. menyampaikan, “Kami melaksanakan pengamanan di obyek vital perbankan secara rutin untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat. Sinergi dengan pihak keamanan internal bank menjadi prioritas agar potensi gangguan dapat dicegah sedini mungkin. Hingga saat ini, situasi tetap aman dan terkendali.”

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI AD Lewat Babinsa Jaga Keamanan Desa Maubasa, Warga Diminta Tetap Waspada

    TNI AD Lewat Babinsa Jaga Keamanan Desa Maubasa, Warga Diminta Tetap Waspada

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Maubasa, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Jumat pagi, pukul 08.00 Wita hingga selesai.   Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah untuk mewujudkan ketertiban dan keamanan masyarakat, sekaligus meningkatkan kedekatan Babinsa dengan warga desa. Dalam kesempatan itu, […]

  • Babinsa, Garda Terdepan dalam Pengamanan Upacara Adat Desa Pering Gianyar

    Babinsa, Garda Terdepan dalam Pengamanan Upacara Adat Desa Pering Gianyar

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Kamis (21/8/2025). Suasana khidmat tampak menyelimuti wilayah Desa Adat Pering, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, saat ratusan masyarakat mengikuti upacara Pitra Yadnya amasa. Bertempat di Pertigaan Desa Adat Pering hingga Setra Desa Adat Pering, kegiatan sakral tersebut berjalan dengan tertib berkat kehadiran aparat keamanan yang siaga sejak pagi hari. Babinsa Pering Koramil 1616-04/Blahbatuh, […]

  • ‎Koramil 1607-09/Utan Siaga Jaga Hutan, Dukung Satgas Temukan Aktivitas Penggarapan Lahan

    ‎Koramil 1607-09/Utan Siaga Jaga Hutan, Dukung Satgas Temukan Aktivitas Penggarapan Lahan

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-09/Utan melalui para Babinsa kembali menunjukkan komitmen kuat dalam menjaga kelestarian lingkungan dan keamanan wilayah, dengan turut mendukung penuh kegiatan peninjauan oleh Tim Satgas Perlindungan Hutan Kabupaten Sumbawa di kawasan hutan lindung sekitar Bendungan Beringin Sila, Kecamatan Utan. Selasa (9/12/2025). ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Danramil Utan menurunkan dua personel Babinsa, Sertu […]

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Bantu Petani Panen Bibit Padi di Desa Iteng

    Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Bantu Petani Panen Bibit Padi di Desa Iteng

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Manggarai, 19 Agustus 2025 — Bentuk nyata kepedulian TNI terhadap ketahanan pangan kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese. Kopral Dua (Kopda) Andy Oscar turun langsung membantu petani memanen bibit padi sawah di Desa Iteng, Kecamatan Satarmese, Kabupaten Manggarai, Selasa (19/8/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial sekaligus wujud dukungan TNI AD terhadap para […]

  • Ciptakan Sekolah Aman, Polres Badung Perkuat Literasi Anti-Bullying di Kalangan Remaja

    Ciptakan Sekolah Aman, Polres Badung Perkuat Literasi Anti-Bullying di Kalangan Remaja

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Badung menggelar kegiatan literasi anti-bullying berlokasi di SMA Negeri 1 Kuta Utara yang dihadiri oleh jajaran kepolisian, perwakilan Densus 88 Antiteror Polri, pihak sekolah, guru, serta para siswa SMA N 1 Kuta Utara sebanyak 1.400 orang. Kegiatan ini bertujuan menciptakan lingkungan sekolah yang aman, inklusif, dan bebas dari kekerasan di kalangan remaja. […]

  • Lintas Sektor Bersinergi, Vaksinasi Rabies VAR Dilaksanakan di Desa Ularan Kecamatan Seririt

    Lintas Sektor Bersinergi, Vaksinasi Rabies VAR Dilaksanakan di Desa Ularan Kecamatan Seririt

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

      SERIRIT, (13/01/2026)  — Dalam Rangka Pencegahan Rabies, Pada hari Selasa, 13 Januari 2026, pukul 09.00 WITA, telah dilaksanakan kegiatan pendampingan dan koordinasi pelaksanaan vaksin VAR (Rabies) yang diselenggarakan oleh BPP Kecamatan Seririt. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Ularan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, dengan melibatkan unsur TNI, Polri, serta instansi terkait sebagai bentuk sinergitas […]

expand_less