Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah kemacetan Personil Lalu Lintas Polsek Seltim Strong point di TAC Megati

Cegah kemacetan Personil Lalu Lintas Polsek Seltim Strong point di TAC Megati

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Megati, Senin, 28 Juli 2025

Polres Tabanan – Polsek Seltim tetap melaksanakan Pengaturan arus lalu lintas dimana merupakan salah satu bentuk pelayanan Polri kepada masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menempatkan personil Polsek Seltim di beberapa lokasi yang rawan Macet, ramai aktivitas lalu lintas seperti di Simpang Bunut Puhun Padat Arus Lalu lintas di Depan TAC /Pasar Desa Megati, Simpang Gunung Salak dan 6 Simpang lainnya dari Pucuk sampai Jelijih yang Rawan Laka /Macet Lantas, pagi ini Pawas Aiptu I Made Budiarsa bersama Anggota lalu lintas dan Bhabinkamtibnas Desa Beraban Aiptu I Made Suneca, Aiptu I Made Mustika mendampingi Unit Lantas melakukan pengaturan arus lalu lintas di TAC Megati.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. Kapolsek Seltim AKP I Nyoman Artadana. S.H.,M.H., menyatakan bahwa penempatan personil di titik-titik strategis tersebut bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang melaksanakan aktifitas baik ke pasar, maupun saat ini Masyarakat berangkat kerja maupun anak sekolah sudah mulai Sekolah dengan mengoptimalkan kegiatan pengaturan lalu lintas ini bertujuan untuk memperlancar arus kendaraan yang melintas dan mencegah terjadinya macet maupun kecelakaan akibat padatnya kendaraan.

“Di tambahkan lagi upaya ini juga bagian dari komitmen Polri untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat dengan adanya pengaturan lalu lintas sehingga masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman dalam beraktifitas ” katanya

“Di tempat lain pihak Warga sangat menyambut baik dan berharap agar kegiatan serupa dapat terus dilaksanakan secara rutin, dimana saat ini tidak terjebak mecet sehingga warga merasa lebih tenang saat Melaksanakan aktivitasnya, untuk terhindari kemacetan saat ini dan saat pelaksanaan aktivitas juga lebih aman saat menyeberang jalan,” ungkap I Nyoman Rusmawan salah satu warga yang setiap hari beraktifitas di jalan raya.

(Humas Polsek Seltim, Polres Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Perempuan Pertama NTB Jalin Komsos di Karang Bayan

    Babinsa Perempuan Pertama NTB Jalin Komsos di Karang Bayan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Dalam suasana hangat penuh kekeluargaan, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Karang Bayan, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, wilayah teritorial Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram,Pelda (K) Nyoman Dewi Tri Ary Susanti, yang akrab disapa Pelda Dewi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Ketua LPD sekaligus tokoh agama Hindu, Ketut Andi, serta sejumlah warga di […]

  • ‎Babinsa Koramil 1615-02/Pringgabaya Beri Pendampingan Petani Desa Batuyang Saat Panen

    ‎Babinsa Koramil 1615-02/Pringgabaya Beri Pendampingan Petani Desa Batuyang Saat Panen

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    ‎Pringgabaya, Lombok Timur — Babinsa Desa Batuyang, Peltu M. Yunus, anggota Koramil 1615-02/Pringgabaya, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani di wilayah binaannya dalam pelaksanaan panen padi, Selasa (21/10/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Dusun Batuyang Lauq, Desa Batuyang, Kecamatan Pringgabaya, sebagai bentuk dukungan TNI terhadap program ketahanan pangan nasional. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Peltu M. Yunus mendampingi […]

  • Safari Mobil Maung Meningkatkan Silaturahmi dan Koordinasi Antar Wilayah Kecamatan.

    Safari Mobil Maung Meningkatkan Silaturahmi dan Koordinasi Antar Wilayah Kecamatan.

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Sabtu, 10 Januari 2026, Koramil 1608-03/Sape menggelar Safari Mobil Maung bersama Muspika Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1608-03/Sape, Kapten Infanteri Ruslin, serta melibatkan unsur Muspika dari kedua kecamatan dan personil Koramil Sape, sebagai bagian dari upaya mempererat sinergi dan koordinasi di wilayah tersebut. Camat Sape, Bapak […]

  • ‎Babinsa Jeruk Manis Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Kesehatan dan Kamtibmas

    ‎Babinsa Jeruk Manis Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Kesehatan dan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Jeruk Manis, Koptu Mohamad Mursal dari Koramil 1615-07/Sikur, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Jeruk Manis, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur. Selasa(28/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) sekaligus mempererat komunikasi dengan warga binaan. ‎ ‎Dalam pelaksanaan patroli malam tersebut, […]

  • Ballona Festari 2025: Babinsa Taliwang Ikut Sukseskan Acara Budaya di Labuhan Kertasari

    Ballona Festari 2025: Babinsa Taliwang Ikut Sukseskan Acara Budaya di Labuhan Kertasari

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Jumat (5/9/2025), Babinsa Desa Labuhan Kertasari, Serda Mursaha, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, menghadiri acara Mbelu Pandang dalam rangka penutupan Festival Ballona Festari Tahun Anggaran 2025. Kegiatan yang berlangsung di Desa Labuhan Kertasari, Kecamatan Taliwang, ini menjadi momen penting dalam rangkaian perayaan budaya masyarakat setempat. Acara penutupan dihadiri oleh berbagai unsur pimpinan daerah, […]

  • Semangat Kebersamaan, Kapolsek dan Forkopimcam Hadiri Kejuaraan Catur HUT Desa Blahbatuh

    Semangat Kebersamaan, Kapolsek dan Forkopimcam Hadiri Kejuaraan Catur HUT Desa Blahbatuh

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    BLAHBATUH -GIANYAR,Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Desa Blahbatuh ke-1049, Kejuaraan Catur Terbuka untuk umum dan pelajar digelar di Wantilan Pura Dalem Desa Adat Blahbatuh, Minggu (31/8/2025). Kegiatan ini diikuti antusias oleh 169 peserta yang terdiri dari pelajar tingkat SD, SMP, hingga kategori umum. Suasana kompetisi berlangsung penuh semangat namun tetap menjunjung sportivitas. Hadir dalam […]

expand_less