Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Seleksi Paskibra di SMK Katolik St. Pius X Bitauni

Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Seleksi Paskibra di SMK Katolik St. Pius X Bitauni

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
  • visibility 38
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Senin 28 Juli 2025, Melalui langkah-langkah tegas dan pembinaan yang penuh semangat, Babinsa hadir sebagai garda terdepan dalam menanamkan nilai-nilai nasionalisme dan membentuk generasi muda yang disiplin, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Yohanes Banfatin dan Kopda Robi Naisau, bersama satu orang anggota dari Polres TTU, melaksanakan kegiatan seleksi Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) yang bertempat di halaman SMK Katolik St. Pius X Bitauni, Kecamatan Insana, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan seleksi ini bertujuan untuk menjaring siswa-siswi terbaik yang akan mewakili sekolah dan wilayah dalam upacara pengibaran bendera pada peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 yang akan datang.

Proses seleksi berlangsung dengan penuh semangat dan antusiasme dari para peserta. Dalam pelaksanaannya, para Babinsa dan anggota Polres TTU memberikan pembekalan dasar, seperti kedisiplinan, latihan baris-berbaris, serta wawasan Kebangsaan.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Hal ini tak lepas dari kerja sama dan koordinasi yang baik antara pihak sekolah, TNI, dan Polri dalam mendukung kegiatan pembinaan generasi muda di wilayah TTU.

Kegiatan ini diharapkan dapat mencetak generasi muda yang disiplin, berjiwa nasionalis, serta memiliki tanggung jawab dalam mengemban tugas kenegaraan, khususnya dalam momentum penting peringatan Hari Kemerdekaan RI.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Bangun Sinergi Lewat Ronda Malam

    Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Bangun Sinergi Lewat Ronda Malam

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Sebagai wujud kepedulian terhadap keamanan dan ketertiban lingkungan, Babinsa Desa Tembalae Koramil 1614-03/Hu’u Kodim 1614/Dompu, Sertu Idris, melaksanakan patroli malam bersama warga binaan di wilayah Dusun Restu, Desa Tembalae, pada Senin malam (6/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan di desa binaan sekaligus mempererat hubungan […]

  • Gatur Lalin Sore Jadi Rutinitas, Polsek Abiansemal Jaga Ketertiban Di Jalan Raya

    Gatur Lalin Sore Jadi Rutinitas, Polsek Abiansemal Jaga Ketertiban Di Jalan Raya

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Polsek Abiansemal terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) melalui pelaksanaan kegiatan pengaturan lalu lintas pada sore hari. Kegiatan ini menjadi rutinitas yang dilaksanakan oleh personel di sejumlah titik rawan kemacetan dan jalur padat kendaraan. Selasa sore (19/8/2025). Dengan hadirnya petugas di lapangan, arus kendaraan yang biasanya […]

  • Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Pendidikan Lalu Lintas di SLB Negeri 1 Jimbaran

    Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Pendidikan Lalu Lintas di SLB Negeri 1 Jimbaran

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Badung, Senin 21 Juli 2025 — Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan yang dipimpin oleh IPTU Ida Bagus Suardika menggelar kegiatan penyuluhan terkait kenakalan remaja dan pendidikan keselamatan berlalu lintas (Kamseltibcar Lantas) di SLB Negeri 1 Jimbaran, Kabupaten Badung Kegiatan ini selain dalam masa MPLS untuk siswa juga dalam rangka kegiatan Operasi Patuh Agung 2025 […]

  • Meriahnya HUT RI ke-80 di TTS: Dandim, Ketua Persit, dan Forkopimda Goyang Jai Bersama Masyarakat

    Meriahnya HUT RI ke-80 di TTS: Dandim, Ketua Persit, dan Forkopimda Goyang Jai Bersama Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    TTS – Dandim 1621/TTS Letkol Inf. Gunawan Budhi Prasetyo, Wakil Bupati Jhony Army Konai Ketua DPRD Mordekai Liu, dan Wakapolres Kompol Ibrahim, Ketua Persit KCK Cab. XX Dim 1621/TTS Ny. Sari Gunawan ikut goyang Jai bersama masyarakat usai upacara HUT RI ke- 80. Ada yang berbeda di akhir Upacara HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Kabupaten […]

  • Koramil 1608-04/Woha Gelar Patroli Siskamling, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

    Koramil 1608-04/Woha Gelar Patroli Siskamling, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Pada hari Selasa, tanggal 07 Oktober 2025, di Mako Koramil 1608-04/Woha, Jalan Buya Hamka Desa Tente Kecamatan Woha Kabupaten Bima, telah dilaksanakan apel pengecekan personil dalam rangka pelaksanaan patroli Siskamling di wilayah teritorial Koramil 1608-04/Woha. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Pelda Suharto, Bati Wanwil Koramil 1608-04/Woha, dengan jumlah personil sebanyak 6 orang. Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan […]

  • SatBinmas Polres Karangasem Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Dalam Upacara Keagamaan Masyarakat

    SatBinmas Polres Karangasem Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Dalam Upacara Keagamaan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Karangasem, Selasa (4/11/2025)- Personel SatBinmas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan pengamanan dalam upacara keagamaan yang bertempat di Desa Adat Bugbug serta memberikan himbauan kepada masyarakat dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif di Kabupaten Karangasem. Kegiatan pengamanan yang dilaksanakan ini memastikan agar kegiatan upacara keagamaan dapat berjalan lancar hingga akhir nantinya. Selain itu Personel SatBinmas juga memberikan […]

expand_less