Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi TNI, Pemerintah, dan Petani: Panen Raya Padi Serentak di Sumba Barat Daya

Sinergi TNI, Pemerintah, dan Petani: Panen Raya Padi Serentak di Sumba Barat Daya

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Barat Daya/ Danramil 01/Laratama, Kapten Inf Tito Baptista, mewakili Dandim 1629/SBD, menghadiri kegiatan Panen Raya Padi Serentak di Tahun 2025 yang bertempat di lahan sawah Poktan Maida Ole ll, di Desa Milla Ate, Kecamatan Wewewa Selatan, Kabupaten Sumba Barat Daya, Sabtu (26/07/2025).

Kegiatan ini merupakan bentuk sinergi antara TNI, pemerintah daerah, petani, dan berbagai pemangku kepentingan dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Bupati SBD, Kadistan Kab. SBD, Sekdis pertanian, Danramil 01/Laratama, Camat Wewewa Selatan, Kabid Nakertrans, Kepala Desa Milla Ate, Koodinator penyuluh pertanian, ketua dan anggota Poktan Maida Ole ll, Tomas, Todat dan Tokoh pemuda.

Dalam sambutannya, Bupati SBD Ratu Ngadu Bonu Wulla ST,. Menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada para petani serta seluruh pihak yang terlibat dalam mendukung sektor pertanian. Beliau menegaskan bahwa panen raya ini merupakan simbol keberhasilan kolaborasi antara petani, pemerintah, dan TNI, yang diharapkan dapat terus berlanjut dalam upaya meningkatkan produktivitas pertanian.

Danramil 01/Laratama Kapten Inf Tito Baptista Menyampaikan bahwa TNI, khususnya Kodim 1629/SBD, akan terus mendukung penuh setiap program yang berkaitan dengan ketahanan pangan. “Kami hadir sebagai bentuk komitmen TNI dalam bersinergi dengan masyarakat dan pemerintah daerah, terutama dalam sektor pertanian yang menjadi tulang punggung ketahanan nasional,” ujarnya.

Panen raya ini tidak hanya menjadi bentuk rasa syukur atas hasil panen yang melimpah, tetapi juga sebagai motivasi bagi seluruh elemen masyarakat untuk terus menjaga semangat kebersamaan dan kerja keras dalam membangun pertanian yang berkelanjutan, Tutupnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Dampingi Pemberian Makan Sehat Bergizi untuk Ribuan Pelajar

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Dampingi Pemberian Makan Sehat Bergizi untuk Ribuan Pelajar

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makan sehat bergizi kepada para pelajar di wilayah Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (9/1/2026). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Koptu Mesak Foeh bertempat di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, mulai pukul 07.00 WITA. Program pemberian makan sehat bergizi ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan […]

  • Peduli Warga, Babinsa Songgajah Ingatkan Bahaya Banjir dan Longsor

    Peduli Warga, Babinsa Songgajah Ingatkan Bahaya Banjir dan Longsor

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Kempo, NTB  Minggu 23 November 2025 – Koramil 1614-02/Kempo terus mempererat kedekatan dengan masyarakat melalui kegiatan patroli dan ronda malam di wilayah binaan. Pada Minggu malam, Babinsa Desa Songgajah, Serda Irwan, melaksanakan ronda malam bersama warga Dusun Doro Pela. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan menjaga keamanan, tetapi juga membangun komunikasi hangat antara Babinsa dan warga. […]

  • Babinsa Koramil 1627/RN Turun Langsung Awasi Pembuatan Behel di Lobalain

    Babinsa Koramil 1627/RN Turun Langsung Awasi Pembuatan Behel di Lobalain

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka melaksanakan tugas pembinaan teritorial di wilayah binaan, Babinsa Desa Lekunik Koramil 1627/Rote Ndao, Serka Ishak Manafe, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan pemantauan pekerjaan pembangunan, Rabu (7/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan sekitar pukul 07.10 WITA, bertempat di Desa Lekunik, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Pada kesempatan itu, Babinsa memantau secara langsung proses […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Berhasil Mediasi Sengketa Tanah di Lifuleo

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Berhasil Mediasi Sengketa Tanah di Lifuleo

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sengketa tanah antara dua warga di Dusun Korlok, Desa Lifuleo, Kecamatan Landu Leko, Kabupaten Rote Ndao akhirnya menemui jalan damai berkat peran Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Andre T, yang memfasilitasi proses mediasi pada Senin (29/9/2025). Perselisihan antara Bapak Otniel Todua dan Bapak Titus Boa ini sebelumnya sempat ditangani pihak desa, namun mediasi […]

  • Torehan Membanggakan dari Keluarga Bhayangkara: Dua Bersaudara Raih Medali Taekwondo di Kapolri Cup 2025

    Torehan Membanggakan dari Keluarga Bhayangkara: Dua Bersaudara Raih Medali Taekwondo di Kapolri Cup 2025

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 217
    • 0Komentar

    Badung – Prestasi membanggakan berhasil ditorehkan oleh personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai dalam ajang Kapolri Cup 2025. Tidak hanya membawa pulang medali, momen ini juga menjadi istimewa karena melibatkan dua sosok kakak beradik yang sama-sama berdinas sebagai Bhayangkara. Adalah Briptu Gede Ananda Agasthya (personel Bagops) dan sang adik Bripda Made Vendra Sahisma […]

  • TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Sekongkang Dampingi Safari Dakwah Syekh Husen Jaber di KSB

    TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Sekongkang Dampingi Safari Dakwah Syekh Husen Jaber di KSB

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Pemantauan langsung Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Abdul Halik menghadiri Kegiatan Safari Dakwah Syekh Husen Jaber, adik kandung dari almarhum Syekh Ali Jaber, berlangsung khidmat di Masjid Nurul Iman, Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (17/11/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan, tokoh agama, […]

expand_less