Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI dan Masyarakat Sambut Festival Di Pantai Sangiang

Sinergi TNI dan Masyarakat Sambut Festival Di Pantai Sangiang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Wera,Bima_ Sabtu, 26 Juli 2025, anggota Posramil Wera Koramil 1608-06/Wawo yang dipimpin oleh Danpos ramil Wera Serma Idris melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat di Pantai Sangiang, Desa Sangiang, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima. Kegiatan ini menunjukkan sinergi antara TNI dan masyarakat dalam menghadapi perayaan festival Sangiang api yang diselenggarakan Kemenpar.

Dalam kegiatan tersebut hadir sejumlah tokoh penting, antara lain Camat Wera Bapak H. Ilham SH, Danpos ramil Wera Serma Idris, Kepala Desa Sangiang, Ketua Panitia Festival Sangiang, serta Penyuluh Perikanan Kabupaten Bima. Kehadiran mereka memberikan dukungan penuh terhadap kegiatan yang bertujuan meningkatkan kebersihan dan keindahan Pantai Sangiang juga menunjang pelaksanaan festival Sangiang api yang sebentar lagi akan digelar.

Rangkaian kegiatan dimulai dengan apel pengecekan anggota Posramil Wera di kantor Posramil Wera, kemudian dilanjutkan dengan perjalanan menuju Pantai Sangiang. Setibanya di lokasi, apel gabungan dipimpin langsung oleh Camat Wera dan Danpos ramil Wera di Gedung Serba Guna Desa Sangiang, sebelum kegiatan Karya Bhakti dimulai.

Kegiatan Karya Bhakti berjalan dengan lancar, tertib, dan aman. Sasaran utama dalam kerja bakti ini adalah pembersihan sepanjang Pantai Sangiang dari sampah dan kotoran, guna meningkatkan kenyamanan dan keindahan lingkungan bagi masyarakat dan wisatawan yang berkunjung.sekaligus persiapan perayaan festival Sangiang api. Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi contoh positif dalam pelestarian lingkungan pantai di wilayah Kabupaten Bima.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Getakan Ajak Seluruh Pihak Sukseskan Program KKN Universitas Mahasaraswati

    Babinsa Getakan Ajak Seluruh Pihak Sukseskan Program KKN Universitas Mahasaraswati

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sejumlah 30 orang mahasiswa dan mahasiswi dari Universitas Mahasaraswati Denpasar, melaksanakan penerimaan sekaligus pembukaan KKN di Ruang Rapat Kantor Desa Getakan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Kamis ( 24/07/25 ). Kegiatan yang diwarnai dengan penyematan name tag dan topi secara simbolis dan perkenalan serta pemaparan progam KKN ini turut dihadiri oleh Perbekel Desa Getakan beserta […]

  • Babinsa Parado Kuta Berikan Himbauan Waspada Musim Hujan dan Angin Kencang

    Babinsa Parado Kuta Berikan Himbauan Waspada Musim Hujan dan Angin Kencang

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Rabu, 10 Desember 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan teritorial patroli dan ronda malam bersama warga binaan di berbagai desa wilayah kecamatan Monta dan Parado, Kabupaten Bima. Kegiatan yang dimulai pada pukul 21.10 Wita ini bertujuan untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta kesiapsiagaan warga menghadapi musim hujan dan potensi bencana. Detail kegiatan […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan Desa Nakambara

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan Desa Nakambara

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Jusman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nakambara, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, pada Senin (13/10) mulai pukul 09.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau dan memastikan situasi keamanan wilayah tetap kondusif, serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat desa. Dalam pelaksanaannya, Babinsa aktif […]

  • Rutinitas PH Sore Bhabinkamtibmas Singakerta Polsek Ubud, Guna Ciptakan Kamseltibcar Lantas

    Rutinitas PH Sore Bhabinkamtibmas Singakerta Polsek Ubud, Guna Ciptakan Kamseltibcar Lantas

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud, Dalam upaya menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar Lantas), Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Polsek Ubud Aiptu I Made Widastra bersama Personil Polres Gianyar Aiptu Gede Budiyasa, S.H., secara rutin melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas (PH) sore di Simpang COCO Supermarket Padang Tegal khususnya saat jam pulang […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Ikuti Rapat Koordinasi Desa Talonang Baru

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Ikuti Rapat Koordinasi Desa Talonang Baru

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Talonang Baru, Koramil 1628-04/Sekongkang, Serda Aden Syahbudin menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Awal Tahun Desa Talonang Baru yang digelar di Aula Desa Talonang Baru, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (09/01/2026). Rapat koordinasi yang dimulai pukul 09.10 WITA tersebut bertujuan untuk menyamakan persepsi serta menyusun langkah strategis dalam pelaksanaan program […]

  • Komsos Babinsa Desa Tebo Wujud Kepedulian TNI terhadap Kondusivitas Wilayah

    Komsos Babinsa Desa Tebo Wujud Kepedulian TNI terhadap Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, Babinsa Desa Tebo Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Bukhari, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di wilayah binaannya, Senin (06/10/2025) pukul 10.35 WITA. Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap masyarakat serta mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan […]

expand_less