Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pastikan kelancaran pelaksanaan lomba dalam rangka HUT RI ke – 80, Babinsa bersama Instansi terkait bentuk panitia.

Pastikan kelancaran pelaksanaan lomba dalam rangka HUT RI ke – 80, Babinsa bersama Instansi terkait bentuk panitia.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Tegalinggah Koramil 1623-01/Karangasem, Serka I Komang Kasna menghadiri rapat pembentukan panitia dalam rangka perayaan HUT RI ke – 80 di di Aula Kantor Desa Tegalinggah, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Jumat (25/07/2025)

Turut serta hadir dalam rapat Perbekel Tegalinggah, Bhabinkamribmas Desa Tegalinggah, staf dan perangkat Desa Tegalinggah. Ketua BPD Desa tegalinggah, Kepala Sekokah SD sedesa tegalinggah, para Guru SD, Kawil Se Desa Tegalnggah.

Saat di komfirmasi Babinsa Serka I Komang Kasna mengatakan “tujuan dari rapat pembentukan panitia ini untuk menyusun struktur kepanitiaan yang akan bertanggung jawab dalam merencanakan, mempersiapkan, dan melaksanakan lomba” pungkasnya

“Lebih lanjut di jelaskan, Rapat ini juga bertujuan untuk memastikan kelancaran dan keberhasilan pelaksanaan lomba dengan membagi tugas dan tanggung jawab kepada anggota panitia yang telah ditunjuk” tutupnya

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Menala Jadi Teladan Kepedulian Gizi Anak Melalui Program MSG

    Babinsa Menala Jadi Teladan Kepedulian Gizi Anak Melalui Program MSG

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya generasi muda, kembali ditunjukkan oleh Babinsa Kelurahan Menala, Serda A. Rahman dari Koramil 1628-01/Taliwang yang aktif mendampingi pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) di SD MIN 2 Taliwang, Rabu (15/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Serda A. Rahman tidak hanya memantau jalannya pendistribusian makanan, tetapi […]

  • Ibu Ketua Persit Kodim Dompu Lepas Langsung Gerak Jalan Indah Putri SD/MI

    Ibu Ketua Persit Kodim Dompu Lepas Langsung Gerak Jalan Indah Putri SD/MI

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam semarak peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, ribuan pelajar putri dari jenjang SD dan MI se-Kabupaten Dompu tumpah ruah di jalanan mengikuti Lomba Gerak Jalan Indah, Rabu pagi 6 Agustus 2025.Kegiatan ini dipusatkan di depan Kantor Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Dikpora) Dompu dan berlangsung semarak serta penuh antusiasme. […]

  • TNI dan Pemerintah Kecamatan Fatuleu Barat Perkuat Kolaborasi Pembangunan

    TNI dan Pemerintah Kecamatan Fatuleu Barat Perkuat Kolaborasi Pembangunan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperkuat sinergi antara TNI dan pemerintah daerah, Babinsa Poto Koramil 1604-05/Sulamu, Serka Simran Masus, menghadiri Rapat Koordinasi Tingkat Kecamatan di Kantor Desa Poto, Kecamatan Fatuleu Barat. Rapat ini dihadiri oleh Camat Fatuleu Barat, Sekcam beserta staf kecamatan, para kepala desa, ketua BPD, kepala sekolah, petugas kesehatan dari Puskesmas Poto, ketua karang […]

  • Babinsa Desa Kayubihi Dorong Semangat Gotong Royong Lewat Aksi Bersih-Bersih di Pura Puseh Kayang

    Babinsa Desa Kayubihi Dorong Semangat Gotong Royong Lewat Aksi Bersih-Bersih di Pura Puseh Kayang

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Kayubihi, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka I Wayan Suastika melaksanakan pembinaan teritorial melalui kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus membantu pembersihan di area Pura Puseh Banjar Adat Kayang, Desa Kayubihi, Kec./Kab. Bangli. Kamis (14/8/2025). Kegiatan ini diikuti oleh warga pengempon pura setempat dengan penuh semangat. […]

  • ‎Koramil Moyo Hilir Hadiri Senam & Pemeriksaan Kesehatan Gratis

    ‎Koramil Moyo Hilir Hadiri Senam & Pemeriksaan Kesehatan Gratis

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, anggota Koramil 1607-12/Moyo Hilir bersama unsur Forkopimcam Moyo Utara mengikuti kegiatan Senam Massal dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis yang digelar di Lapangan Kantor Camat Moyo Utara, Desa Sebewe, pada Jumat (15/8/2025) pagi. ‎ ‎Kegiatan yang dimulai pukul 06.30 WITA ini dihadiri oleh […]

  • Kodim 1608/Bima Dukung Babinsa Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif di Kabupaten Bima

    Kodim 1608/Bima Dukung Babinsa Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif di Kabupaten Bima

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Wawo, Senin, 15 Desember 2025 – Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan patroli dan ronda malam di desa binaan yang tersebar di beberapa kecamatan seperti Langgudu, Ambalawi, Wawo, dan Wera. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan dan meningkatkan kesadaran warga dalam menjaga kerukunan serta ketertiban lingkungan. Di Desa Karumbu, Sertu Edi Supriadin mengimbau masyarakat untuk selalu menjaga hubungan […]

expand_less