Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Mengwi Ingatkan Siswa Untuk Mawas Diri, Jauhi Judol

Kapolsek Mengwi Ingatkan Siswa Untuk Mawas Diri, Jauhi Judol

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Mengwi – Kepala Kepolisian Sektor Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., menjadi narasumber dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun 2025/2026 di SMA Negeri 3 Mengwi yang berlokasi di Jalan Gatot Kaca, lingkungan Banjar Tegal, Desa Sembung, Kecatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (24/7/2025) pukul 09.30 wita

Dalam kesempatan tersebut Kompol Rai Darmayasa mengajak seluruh siswa dan siswi SMA Negeri 3 Mengwi untuk tidak terlibat dalam judi online (judol)

Tidak hanya itu Kapolsek juga memaparkan dampak negatif dari judi online serta memberikan contoh nyata yang terjadi dimasyarakat akibat judi online

“Jangan sampai proses belajar mengajar terganggu akibat judi online bahkan sampai melakukan tindak pidana”, tegas Kompol Rai Darmayasa dihadapan peserta MPLS yang digelar digedung laboratorium komputer

Lebih jauh dijelaskan Kapolsek mengwi juga mengajak seluruh siswa dan siswi untuk ikut berperan aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan

“Jadilah Polisi bagi diri sendiri yang bisa mengamankan jiwa raga, barang berharga dan lingkungan sekitar”, pungkas Kompol Rai Darmayasa

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Gabungan dan Patroli Nataru, Situasi Pelabuhan Poto Tano Kondusif

    Apel Gabungan dan Patroli Nataru, Situasi Pelabuhan Poto Tano Kondusif

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

      Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan dan pelayanan arus Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026, telah dilaksanakan Apel Gabungan Posko Terpadu di Pelabuhan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (31/12/2025) pagi. Apel gabungan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut dipimpin oleh Kp3 Laut Tano, Aiptu Zulkarnaen, dan berlangsung dengan […]

  • Kunjungan Kerja Pangkogabwilhan II: Apresiasi Kebersihan dan Keindahan Makorem 161/Wira Sakti

    Kunjungan Kerja Pangkogabwilhan II: Apresiasi Kebersihan dan Keindahan Makorem 161/Wira Sakti

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kasrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Riko Haryanto, S.I.P, menerima Courtesy Call (CC) Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) II Marsdya TNI M. Khairil Lubis bertempat di Lobbi Makorem 161/Wira Sakti Jl. W.J Lalamentik Oebufu Kota Kupang, Rabu (27/08/2025). Kedatangan Pangkogabwilhan II yang disambut langsung oleh Kasrem 161/Wira Sakti dengan didampingi Wakil Ketua Persit KCK Koorcab […]

  • Sertu Husni Dorong Semangat Petani Melalui Pendampingan Pertanian

    Sertu Husni Dorong Semangat Petani Melalui Pendampingan Pertanian

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Husni, terus menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat binaan. Pada Sabtu (23/8/2025), ia melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan turun langsung membantu warga Desa Malata, Kecamatan Tanah Righu, Kabupaten Sumba Barat, dalam kegiatan penanaman padi. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat bukan hanya untuk mempererat tali silaturahmi, tetapi juga […]

  • Pasar Timur Amlapura terpantau Landai Lancar dengan adanya Sat Lantas Polres Karangasem

    Pasar Timur Amlapura terpantau Landai Lancar dengan adanya Sat Lantas Polres Karangasem

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalulintas. Pada hari Senin, 15 September 2025 , pukul 08.00 wita, Personil Dikyasa Lantas Polres Karangasem melaksanakan Binluh di Pasar Tradisional, Jalan Kesatrian Amlapura. Dilaksanakannya penling dan gaktur lalin di pusat keramaian menghindari terjadinya kemacetan dan Lakalantas serta diharapkan dlm pelaksanaan tugas agar tetap waspada dan menjaga keselamatan […]

  • Situasi Kondusif, Babinsa Intensifkan Pembinaan Wilayah di Rote Barat

    Situasi Kondusif, Babinsa Intensifkan Pembinaan Wilayah di Rote Barat

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, kembali melaksanakan tugas pembinaan wilayah melalui kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring di Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat, Senin (24/11). Kegiatan berlangsung sekitar pukul 11.30 WITA di rumah warga, Bapak Noldy Alnabel, yang berlokasi di Dusun Maambota, RT 009 RW 004. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi […]

  • Kodim 1621/TTS Rutin Lakukan Patroli Malam, Pastikan Kenyamanan dan Keamanan Masyarakat

    Kodim 1621/TTS Rutin Lakukan Patroli Malam, Pastikan Kenyamanan dan Keamanan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    So’e, 20 Oktober 2025 — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kota Soe, personel Kodim 1621/TTS melaksanakan kegiatan Patroli Malam pada Senin (20/10/2025) pukul 20.20 WITA hingga selesai.Kegiatan ini menyasar titik-titik keramaian dan objek vital di sekitar wilayah Makodim 1621/TTS dan sekitarnya. Patroli dilaksanakan oleh tiga personel, masing-masing: Koptu Toufik Silayar (Provost),Serda Heru Ngada (Ba Jaga), Pratu Alex Dando (Ta Jaga) […]

expand_less