Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Kuta Utara Patroli Malam Ajak Komonitas Ojol Jaga Kamtibmas

Polsek Kuta Utara Patroli Malam Ajak Komonitas Ojol Jaga Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • visibility 41
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Guna menjaga terpeliharanya situasi di daerah hukum Polsek Kuta Utara agar tetap aman dan kondusif Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Kuta Utara di Pimpin Pawas AKP AA Ngurah Sudyastika melaksanakan patroli malam di sepanjang jalan Berawa, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Rabu (23/7/2025 ) pukul 23.00 Wita

Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H menerangkan patroli malam bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan memberikan rasa aman terhadap masyarakat yang beraktifitas pada malam hari

“Untuk memaksimalkan pelaksanaan patroli , Kami ajak komunitas ojol dapat bersinergi dengan Kepolisian untuk menciptakan dan menjaga situasi kamtibmas agar selalu kondusif,” kata Kapolsek.

Ia meminta komonitas ini agar selalu mentaati aturan lalu lintas dengan menggunakan helm yang benar dan jangan berboncengan lebih karena bisa memicu terjadi kecelakaan lalu lintas.

Selain itu Dirinya juga mengajak komunitas ojol menjadi pelopor tertib berlalu lintas untuk mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025 yang saat ini masih berlangsung.

Dan satu hal yang sangat di harapkan kerjasamanya bila menemukan adanya tindakan kejahatan di lapangan agar segera melaporkan ke pihak Polsek Kuta Utara.

“Di lapangan Kami selalu koordinasi dan bekerja sama dengan pihak manapun termasuk komonitas ojol agar tercipta situasi Kamtibmas yang aman kondusif,” tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 1603/02 Dampingi Petani Tanam Padi

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 1603/02 Dampingi Petani Tanam Padi

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT SIKKA – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 1603/02 Kodim 1603 Sikka, Pratu Aris Sonata Tadu, melaksanakan kegiatan penanaman padi bersama masyarakat di salah satu desa kringa kec talibura, pada Kamis (16/10/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata peran Babinsa dalam mendorong produktivitas sektor pertanian di wilayah teritorialnya. Dengan turun langsung ke […]

  • ‎Babinsa Pringgabaya Perkuat Silaturahmi Lewat Patroli Malam di Labuhan Lombok

    ‎Babinsa Pringgabaya Perkuat Silaturahmi Lewat Patroli Malam di Labuhan Lombok

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Pringgabaya, Koptu Musafak, melaksanakan kegiatan patroli malam di Dusun Jati Makmur, Desa Labuhan Lombok, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur. Kamis(20/11/2025). ‎ ‎Patroli tersebut dilakukan sebagai langkah preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat sekaligus mempererat komunikasi antara Babinsa dan warga setempat. ‎ ‎Dalam patrolinya, Koptu Musafak memberikan imbauan kepada masyarakat […]

  • Jelang HUT TNI ke-80, Babinsa Lewa Fokus Latih Baris Berbaris Pelajar

    Jelang HUT TNI ke-80, Babinsa Lewa Fokus Latih Baris Berbaris Pelajar

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur, Babinsa Koramil 01/Lewa, Kodim 1601/Sumba Timur Serka Andreas Tapenu, melaksanakan kegiatan latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) bagi siswa-siswi SMP Ketrampilan Lewa Kecamatan Lewa Paku, Kabupaten Sumba Timur,pada Rabu (17/09/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai persiapan menghadapi lomba PBB dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang akan […]

  • Danramil 1628-01/Taliwang Bersama Forkopimda Sumbawa Barat Hadiri Event Panjat Tebing Provinsi

    Danramil 1628-01/Taliwang Bersama Forkopimda Sumbawa Barat Hadiri Event Panjat Tebing Provinsi

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Kamis, 11 September 2025, bertempat di Wall Climbing Center Kompleks KTC, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, telah dilaksanakan kegiatan Pembukaan Kejuaraan Panjat Tebing Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat yang diselenggarakan oleh Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Provinsi. Kejuaraan ini diikuti kurang lebih 130 orang peserta dari berbagai daerah […]

  • Babinsa dan Umat Paroki Gotong Royong Bersihkan Gereja: Bentuk Kebersamaan TNI dan Masyarakat

    Babinsa dan Umat Paroki Gotong Royong Bersihkan Gereja: Bentuk Kebersamaan TNI dan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, *Babinsa Koramil 1602-01/Ende, **Kopda Immanuel Lobang, melaksanakan kegiatan **Karya Bakti, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil)* bersama umat Paroki Immaculatha di Kelurahan *Onelako, Kecamatan **Ndona, Kabupaten **Ende*, pada Senin (3/11/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan di *Gereja Immaculatha Ndona* sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap tempat ibadah serta […]

  • Baket Ekskavator Selesai Diperbaiki, Program TMMD ke-125 Kembali Berjalan Lancar

    Baket Ekskavator Selesai Diperbaiki, Program TMMD ke-125 Kembali Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Alor – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1622/Alor kembali berjalan optimal setelah baket ekskavator yang sebelumnya mengalami kerusakan kini berhasil diperbaiki. Perbaikan dilakukan melalui proses pengelasan menggunakan alat las dan plat baja yang didatangkan secara khusus dari Kalabahi. Ekskavator tersebut merupakan salah satu alat berat yang sangat vital dalam proses pembukaan dan […]

expand_less