Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Warga IKBD Gelar Aksi Swiping, Desak Penahanan Pelaku Pemukulan

Warga IKBD Gelar Aksi Swiping, Desak Penahanan Pelaku Pemukulan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Pada Senin (21/7/2025) sekitar pukul 17.27 WITA, warga Ikatan Keluarga Besar Dompu (IKBD) menggelar aksi swiping terhadap karyawan dan komunitas ojek di Tanjakan Maluk, Jalan Lintas Maluk–Sekongkang. Aksi ini merupakan bentuk protes dan kekecewaan terhadap proses hukum terkait penahanan dua warga IKBD pasca insiden pengeroyokan terhadap anggota komunitas ojek.

Sejumlah pihak hadir di lokasi untuk memantau situasi, di antaranya Kapolsek Maluk Kompol Tohir, S.H., Pjs Danramil Sekongkang Lettu Cpl Syamsul Supriadi, Danpos Ramil Maluk Pelda Edi Busrah, Camat Maluk Mulyadin, S.P., Pengacara IKBD Ikhsan, S.H., Babinsa Desa Mantun Serda Anton Haryanto, Ketua Komunitas Ojek Maluk Ibrahim, serta sekitar 20 warga IKBD.

Aksi dimulai sekitar pukul 16.45 WITA, di mana warga IKBD menghentikan beberapa karyawan dan ojek sebagai bentuk protes. Babinsa Desa Mantun segera merespons laporan warga dan berdialog dengan Koordinator Aksi untuk memastikan ketertiban. Pihak TNI dan kepolisian juga mengambil langkah cepat dengan mendatangi lokasi, melaporkan situasi kepada atasan, serta mengoordinasikan pengamanan bersama pihak kecamatan.

Dalam aksinya, massa menuntut agar pelaku pemukulan terhadap warga IKBD bernama Rizki segera ditahan, meminta komunitas ojek untuk sementara tidak beroperasi, serta menghentikan mobil operasional Subkon yang mengangkut karyawan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Dan Rakyat Manunggal, Kodim Bersama Masyarakat Desa Kampung Gelgel Bersatu Sukseskan Lomba Kampung Pancasila

    TNI Dan Rakyat Manunggal, Kodim Bersama Masyarakat Desa Kampung Gelgel Bersatu Sukseskan Lomba Kampung Pancasila

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Semangat kebersamaan dan gotong royong TNI dan rakyat di Kabupaten Klungkung tak perlu disangsikan lagi. Dalam berbagai kegiatan satuan dibawah komando Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han ini berupaya optimal untuk menyatu dan manunggal bersama masyarakat di wilayah teritorialnya. Seperti halnya yang terlihat pagi ini, Selasa ( 11/11/25 ), saat Danramil 1610-01/Klungkung […]

  • Polsek Kuta Utara Intensifkan Patroli Malam Minggu Di Kawasan Wisata

    Polsek Kuta Utara Intensifkan Patroli Malam Minggu Di Kawasan Wisata

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta Utara, Dalam upaya meningkatkan keamanan dan kenyamanan pengunjung, Polsek Kuta Utara menggelar patroli malam minggu di kawasan wisata. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan memberikan rasa aman kepada wisatawan. Sabtu (10/1/2026) pukul 23.30 Wita. Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH menyatakan bahwa patroli malam minggu ini merupakan […]

  • Pamwil dan Komsos Babinsa di Ende, Warga Antusias Sambut Kehadiran TNI

    Pamwil dan Komsos Babinsa di Ende, Warga Antusias Sambut Kehadiran TNI

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.35 WITA ini berlangsung hingga selesai dengan tujuan memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan sosialisasi […]

  • Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat berpindah dari Yonarhanud 15/DBY ke Yonarhanud 2 Kostrad

    Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat berpindah dari Yonarhanud 15/DBY ke Yonarhanud 2 Kostrad

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Eban – Yonarhanud 2 Kostrad melaksanakan kegiatan serah terima tugas dari Yonarhanud 15/DBY sebagai Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat yang bermarkas di Desa Eban, Miomaffo Barat, Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur. (24/09) Danyonarhanud 2 Kostrad, Mayor Arh Endis Fahrul Rizal, S.Hub.Int., M.Sc., menyampaikan dalam sambutannya, “Terima kasih kami ucapkan kepada satuan Yonarhanud 15/DBY yang […]

  • Babinsa Paksebali Atensi Sosialisasi Penyalahgunaan Narkoba Perkuat Edukasi Dan Kesadaran Masyarakat

    Babinsa Paksebali Atensi Sosialisasi Penyalahgunaan Narkoba Perkuat Edukasi Dan Kesadaran Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sinergitas dan kepedulian Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung dalam pencegahan penyalahgunaan Narkoba terus dilakukan melalui berbagai kegiatan, salah satunya dengan memperkuat edukasi terkait Narkoba di lingkungan masyarakat. Seperti halnya yang terlihat pagi ini Sabtu ( 13/12/25 ), Babinsa Paksebali Koramil 1610-03/Dawan Sertu Agus Pande ikut serta dalam kegiatan sosialisasi penyalahgunaan Narkoba di Kantor Desa Paksebali, […]

  • Upacara Kodim 1627/Rote: Dandim Apresiasi Peran Babinsa Jaga Kamtibmas di Obyek Vital

    Upacara Kodim 1627/Rote: Dandim Apresiasi Peran Babinsa Jaga Kamtibmas di Obyek Vital

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Komandan Kodim 1627/Rote Ndao, Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono, S.H., bertindak sebagai inspektur upacara dan menyampaikan penekanan kepada seluruh prajurit, khususnya para Babinsa, untuk terus menjaga kondusifitas keamanan di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Sesuai instruksi pimpinan, Babinsa melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan di beberapa obyek vital, meliputi kantor pemerintahan, kejaksaan, pengadilan […]

expand_less