Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Baturiti Tingkatkan Keamanan Melalui Pelaksanaan Strong Point pagi

Polsek Baturiti Tingkatkan Keamanan Melalui Pelaksanaan Strong Point pagi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Selasa 22 Juli 2025
Guna menciptakan situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Baturiti, Personil Polsek Baturiti secara rutin melaksanakan kegiatan strong point di titik strategis dan rawan di wilayah hukumnya. Kegiatan ini merupakan upaya preemtif dan preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), serta menekan angka kriminalitas dan pelanggaran lalu lintas.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E., mengatakan strong point ini difokuskan pada lokasi-lokasi yang dinilai memiliki potensi kerawanan tinggi, baik dari segi lalu lintas maupun tindak pidana. “Kami menempatkan personel di titik-titik persimpangan vital, jalur padat, serta area yang sering menjadi lokasi berkumpulnya masyarakat atau potensi terjadinya pelanggaran,” ujar Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E.

Dalam pelaksanaan strong point, personel Polsek Baturiti tidak hanya melakukan pengaturan lalu lintas untuk mengurai kemacetan, tetapi juga mengawasi gerak-gerik mencurigakan dan memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat. Mereka juga sigap membantu warga yang membutuhkan pertolongan, seperti pengendara yang mengalami kendala teknis atau pejalan kaki yang kesulitan menyeberang.

“Tujuan utama strong point ini adalah untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Dengan kehadiran polisi di lapangan secara fisik, diharapkan dapat mencegah niat pelaku kejahatan dan membuat masyarakat merasa terlindungi,” tambah Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E.
Kegiatan strong point ini dilaksanakan secara rutin dari pagi sampai hingga malam hari.
Selain itu, strong point juga ditingkatkan pada waktu-waktu tertentu yang dinilai memiliki potensi kerawanan lebih tinggi, seperti hari libur nasional atau perayaan keagamaan.

Polsek Baturiti berkomitmen untuk terus meningkatkan patroli dan kegiatan strong point demi terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah Baturiti. Masyarakat diimbau untuk selalu berhati-hati dan segera melaporkan kepada pihak kepolisian apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan atau memerlukan bantuan.

(Humas Polsek Baturiti)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Mangge Asi Dampingi Penyaluran Logistik BGN Berjalan Lancar

    Babinsa Mangge Asi Dampingi Penyaluran Logistik BGN Berjalan Lancar

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Pada Kamis, 27 November 2025, Babinsa Desa Mangge Asi, Peltu Suratman, melaksanakan pendampingan sekaligus pemantauan terhadap kegiatan Penyaluran Logistik BGN. Kehadirannya bertujuan memastikan pelayanan kepada masyarakat berjalan dengan aman, tertib, dan tepat sasaran. Dalam kegiatan tersebut, Peltu Suratman memberikan arahan kepada para karyawan BGN agar bekerja dengan tulus dan ikhlas dalam melayani […]

  • Pembentukan POKJA KB Desa Maluk, Babinsa Hadir Beri Dukungan

    Pembentukan POKJA KB Desa Maluk, Babinsa Hadir Beri Dukungan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Rabu (3/9/2025)Babinsa Desa Maluk Sertu Isrorul Amri menghadiri kegiatan pembentukan pengurus Kelompok Kerja Keluarga Berencana (POKJA KB) dan Operator Website Kampung KB Desa Maluk, yang berlangsung di Aula Kantor Desa Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat program Kampung KB di tingkat desa melalui pembentukan struktur pengurus […]

  • Rotasi Perwira Kodim 1604 Kupang Wujudkan Profesionalisme TNI

    Rotasi Perwira Kodim 1604 Kupang Wujudkan Profesionalisme TNI

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 45
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang melaksanakan acara Korps Pindah Satuan Perwira yang dipimpin langsung oleh Dandim 1604/Kupang. Kegiatan ini dihadiri oleh para perwira jajaran, di antaranya Pasi Intel Mayor Inf. Hendri Dunant S.I.P, Pasi Pers Mayor Caj Oktavian Histyanton, Pasi Ops Mayor Inf. Agus Arianto, para Danramil, Perwira Keuangan Kodim 1604/Kupang Lettu Inf Hermansyah serta Ketua […]

  • Sertu Abdurahman Jaga Kelancaran Operasional Pelabuhan Poto Tano

    Sertu Abdurahman Jaga Kelancaran Operasional Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah pelabuhan, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurahman, melaksanakan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyebrangan Poto Tano pada Kamis, 15 Januari 2026, pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan operasional pelabuhan berjalan tertib, aman, dan lancar, sekaligus memberikan rasa aman bagi masyarakat maupun penumpang yang […]

  • Rapat Koordinasi Akhir Tahun Kecamatan Boawae Berjalan Aman, Babinsa Turut Hadir

    Rapat Koordinasi Akhir Tahun Kecamatan Boawae Berjalan Aman, Babinsa Turut Hadir

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NAGEKEO – Dalam rangka memperkuat sinergi lintas sektor menjelang akhir tahun, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Akhir Tahun 2025 tingkat Kecamatan Boawae. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 18 Desember 2025, pukul 14.30 hingga 16.00 WITA, bertempat di ruang kerja Camat Boawae, Kabupaten Nagekeo. Babinsa Kopda Yoseph Nong Rio hadir mewakili Pjs Danramil 1625-03/Boawae […]

  • Volume Kendaraan Meningkat, Polantas Jaga Kelancaran Arus Lalu Lintas Bandara Ngurah Rai

    Volume Kendaraan Meningkat, Polantas Jaga Kelancaran Arus Lalu Lintas Bandara Ngurah Rai

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    MANGUPURA – Personel Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai proaktif melakukan pengaturan arus lalu lintas di sejumlah titik rawan kepadatan di Jalan Bandara Ngurah Rai, Kamis (18/9/2025) siang. Langkah ini diambil sebagai respons atas meningkatnya volume kendaraan yang keluar dari area bandara. Berdasarkan pantauan di lokasi, sejumlah personel kepolisian […]

expand_less