Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pastikan Kesiapan Pembukaan TMMD, Personil Kodim 0309/Solok Laksanakan Geladi Upacara.

Pastikan Kesiapan Pembukaan TMMD, Personil Kodim 0309/Solok Laksanakan Geladi Upacara.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Solok-Guna memastikan kesiapan upacara pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 T.a 2025. personel Kodim 0309/Solok melaksanakan geladi upacara di Lapangan Sepak Bola Bangun Rejo, Jorong Pincurn Tujuah, Nagari Lubuk Gadang Selatan, Kec. Sangir, Kab. Solok Selatan, Selasa 22 Juli 2025.

Sedangkan pelaksanaan upacara pembukaan TMMD ke-125 Kodim Solok Tahun 2025 akan digelar Rabu, 23 Juli 2025 yang rencananya akan dibuka oleh Bupati Solok Selatan H. Khairunnas.

Tampak sejumlah personel Kodim 0309/Solok, begitu serius melakukan sejumlah persiapan termasuk menggelar geladi pelaksanaan upacara pembukaan TMMD. Terik matahari tidak menyurutkan semangat mereka.

Dandim 0309/Solok, Letkol Kav Sapta Raharja S.I.P yang terjun langsung kelapangan beserta Perwira Staf dan para Danramil jajaran berharap, dengan dilaksanakannya gladi upacara nantinya tidak ada kesalahan sekecil apapun sehingga sesuai yang kita harapkan.

” Diharapkan saat pelaksanaannya nanti tidak banyak mengalami kesalahan oleh karena itu kita maksimalkan geladi ini,” ujar Dandim

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Karya Bakti Pagar Masjid, Bukti Dekatnya Babinsa dengan Masyarakat Desa Raporendu

    Karya Bakti Pagar Masjid, Bukti Dekatnya Babinsa dengan Masyarakat Desa Raporendu

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Desa Raporendu, Kopda M. Saleh.H, bersama masyarakat Dusun Basa Kotakoz melaksanakan kegiatan karya bakti pengerjaan pagar Masjid yang berlangsung sejak pukul 09.30 WITA di wilayah binaan. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) yang rutin dilaksanakan oleh Babinsa untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ende Ikut Awasi Kegiatan Posyandu Anak

    Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ende Ikut Awasi Kegiatan Posyandu Anak

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, bersama unsur pemerintah Kecamatan Ende Tengah dan Puskesmas Onekore, melaksanakan kegiatan pemantauan Posyandu Anak Nuawawo 1 di Jalan Udayana, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis, 11 September 2025, pukul 09.30 WITA ini diikuti oleh 53 anak balita. Turut hadir Camat Ende Tengah, Yulianus […]

  • Perkuat Sinergi dan Stabilitas Wilayah, Kapolsek Nusa Penida Gelar Coffee Morning dengan Kepala Badan Kesbangpol Klungkung.

    Perkuat Sinergi dan Stabilitas Wilayah, Kapolsek Nusa Penida Gelar Coffee Morning dengan Kepala Badan Kesbangpol Klungkung.

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Nusa Penida – Dalam suasana penuh keakraban di tengah sejuknya pagi Pulau Nusa Penida, Kapolsek Nusa Penida AKP I Ketut Kesuma Jaya, S.H. menggelar kegiatan Coffee Morning bersama Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Klungkung Drs. I Dewa Ketut Sueta Negara. Pertemuan yang berlangsung di Nusa Penida pada Jumat (24/10/2025) ini menjadi ajang mempererat […]

  • Kodim 1630/Manggarai Barat Tuai Semangat Kemanusiaan dengan Aksi Donor Darah di HUT ke-80 TNI

    Kodim 1630/Manggarai Barat Tuai Semangat Kemanusiaan dengan Aksi Donor Darah di HUT ke-80 TNI

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 2 Oktober 2025 — Semangat pengabdian dan kepedulian menjadi inti perayaan HUT ke-80 TNI di Manggarai Barat. Kodim 1630/Manggarai Barat menandai hari jadi ini dengan menggelar aksi sosial donor darah massal di Makodim, sebuah inisiatif yang langsung menyentuh denyut nadi kemanusiaan di Labuan Bajo. Kegiatan ini bukan hanya sekadar seremoni, melainkan wujud nyata […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Hadiri Laporan Realisasi APBDes Semester I di Desa Riangrita

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Hadiri Laporan Realisasi APBDes Semester I di Desa Riangrita

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ile Bura, Flotim – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Koptu Lambertus Ruron, bersama Bhabinkamtibmas Ile Bura, Bripka Paulus Bura Hadjon, menghadiri kegiatan Laporan Realisasi APBDes Semester I Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Kantor Desa Riangrita, Kecamatan Ile Bura, pada Rabu, 6 Agustus 2025 pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini merupakan bentuk transparansi dan akuntabilitas pemerintah desa kepada […]

  • Beras SPHP Dijual Murah, Babinsa Imbau Warga Manfaatkan dengan Bijak

    Beras SPHP Dijual Murah, Babinsa Imbau Warga Manfaatkan dengan Bijak

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 22 Agustus 2025 — Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu dan Serda Hamid Assegaf, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus mendukung program pemerintah melalui penjualan beras SPHP dalam rangka Gerakan Pangan Murah (GPM) di Desa Nemberala, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao. Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 40 kantong beras didistribusikan dengan harga terjangkau […]

expand_less