Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Generasi Muda Berkarakter, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tekankan Bahaya Narkoba dan Persatuan Bangsa

Generasi Muda Berkarakter, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tekankan Bahaya Narkoba dan Persatuan Bangsa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Gianyar – Tampaksiring, Selasa (22/7/2025) Dalam rangka mendukung pembinaan generasi muda dan menanamkan nilai-nilai kebangsaan, Babinsa Desa Manukaya Koramil 1616-03/Tampaksiring, Serka I Wayan Ariana, bersinergi dengan Bhabinkamtibmas Desa Manukaya, Aipda IB.Eka Bumi, melaksanakan Sosialisasi TNI-Polri dengan materi Wawasan Kebangsaan, Kenakalan Remaja, dan Bahaya Narkoba pada kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMA Negeri 1 Tampaksiring, bertempat di Aula sekolah setempat.

Kegiatan diawali dengan penyampaian materi oleh Bhabinkamtibmas Aipda I B Eka Bumi yang memberikan pemahaman tentang bahaya kenakalan remaja dan penyalahgunaan narkoba yang dapat merusak masa depan generasi muda. Selanjutnya, Babinsa Serka I Wayan Ariana memberikan sosialisasi dan edukasi terkait Rekrutmen TNI serta pentingnya Wawasan Kebangsaan guna menumbuhkan rasa cinta tanah air, semangat persatuan, dan disiplin di kalangan pelajar.

Melalui kegiatan ini diharapkan para siswa SMA Negeri 1 Tampaksiring dapat memahami dampak negatif narkoba, menghindari perilaku menyimpang, serta memiliki semangat nasionalisme yang kuat dalam mendukung cita-cita mereka ke depan.

(Kodim 1616/Gianyar KUAT)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Pesisir Danau Beratan, Wujudkan Kamtibmas dan Dukung Ketahanan Pangan

    Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Pesisir Danau Beratan, Wujudkan Kamtibmas dan Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga keamanan wilayah perairan serta mendukung program ketahanan pangan nasional, Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Sambang dan Patroli Dialogis kepada masyarakat petani di sekitar Obyek Wisata Puncak Indah Bedugul, pada Rabu 15 Oktober 2025 pukul 11.00 Wita. Kegiatan tersebut […]

  • Dekat dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1612-03/Borong Bina Petani Demi Hasil Panen Berkualitas

    Dekat dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1612-03/Borong Bina Petani Demi Hasil Panen Berkualitas

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Manggarai Timur, 14 September 2025 – Babinsa Koramil 1612-03/Borong kembali menunjukkan komitmennya untuk hadir di tengah masyarakat. Pratu Yohannes Paskalis Fallo turun langsung ke sawah di Kelurahan Watu Nggene, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, guna mendampingi para petani dalam mengelola lahan pertanian. Dalam pendampingan tersebut, Pratu Yohannes bersama petani melakukan pengecekan perkembangan bibit padi, […]

  • Satlantas Polres Tabanan Rilis Jadwal Samling November 2025, Warga Kini Lebih Mudah Urus Pajak Kendaraan

    Satlantas Polres Tabanan Rilis Jadwal Samling November 2025, Warga Kini Lebih Mudah Urus Pajak Kendaraan

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Sebagai wujud peningkatan akses pelayanan publik, Satlantas Polres Tabanan kembali menghadirkan layanan Samsat Keliling (Samling) untuk bulan November 2025. Program ini bertujuan mempermudah masyarakat dalam melakukan perpanjangan STNK tahunan dan pengesahan pajak kendaraan bermotor tanpa harus datang ke Kantor Samsat. Berikut jadwal pelaksanaan layanan Samling: 1. Selasa, […]

  • Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Yeh Gangga Demi Keamanan Wisatawan

    Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Yeh Gangga Demi Keamanan Wisatawan

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Personel Satuan Polairud Polres Tabanan kembali mengintensifkan kegiatan patroli pesisir sebagai bentuk upaya menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat serta wisatawan di kawasan pantai Yeh Gangga, Rabu (54/11/2025). Patroli yang dimulai pukul 10.00 Wita tersebut dilaksanakan dengan berjalan kaki menyusuri area pesisir guna memastikan situasi tetap aman dan […]

  • Kehadiran Babinsa Dalam Upacara Ngaben Jadi Bentuk Penghormatan Terhadap Adat dan Budaya Lokal

    Kehadiran Babinsa Dalam Upacara Ngaben Jadi Bentuk Penghormatan Terhadap Adat dan Budaya Lokal

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sukasada, Kamis (9/10/2025) – Babinsa Desa Tegallinggah Koramil 1609-05/Sukasada, Serka Wahyu Hidayat, bersama Bhabinkamtibmas Desa Tegallinggah Aipda Putu Agus Suriyadnyana, melaksanakan kegiatan melayat sekaligus pengamanan pada pelaksanaan Upacara Pitra Yadnya Ngaben almarhumah Mangku Wayan Sutri (90 tahun), warga Banjar Dinas Bukit Sari, Desa Tegallinggah, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Upacara yang berlangsung di Setra Kayu Buntil, […]

  • Pesamuhan Agung V MDA Bali Resmi Dibuka, Dandim Gianyar Hadir Dukung Pelestarian Adat dan Budaya

    Pesamuhan Agung V MDA Bali Resmi Dibuka, Dandim Gianyar Hadir Dukung Pelestarian Adat dan Budaya

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Gianyar – Jumat (26/12/2025) Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. menghadiri acara Pembukaan Pesamuhan Agung V Majelis Desa Adat (MDA) Bali Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Majelis Desa Adat Provinsi Bali. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Wantilan Pura Samuantiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, dengan Ketua Panitia Dr. Dra. I Gusti Ayu Diah […]

expand_less