Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tokoh Masyarakat Kediri Apresiasi Polres Tabanan: Polisi Kini Menjadi Sahabat dan Pelindung Warga

Tokoh Masyarakat Kediri Apresiasi Polres Tabanan: Polisi Kini Menjadi Sahabat dan Pelindung Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Wujud nyata pelayanan Polri yang humanis dan responsif di wilayah Kabupaten Tabanan terus menuai apresiasi dari masyarakat. Salah satunya datang dari Kepala Dusun Br. Dinas Belalang, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, Putu Sudarmawantara. Dalam pertemuan bersama Kasi Humas Polres Tabanan IPTU I Gusti Made Berata pada Selasa, 21 Juli 2025, Kasi Humas menyampaikan apresiasi atas peran aktif Polres Tabanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas).

Putu Sudarmawantara mengungkapkan rasa terima kasih atas keberadaan patroli rutin, baik Blue Light Patrol maupun patroli jalan kaki yang dilakukan secara konsisten oleh personel Polres Tabanan. Menurutnya, langkah ini tidak hanya menciptakan rasa aman, tetapi juga membangun kedekatan emosional antara aparat kepolisian dan masyarakat setempat. “Kami merasa nyaman dan terlindungi. Polisi kini bukan hanya penegak hukum, tapi juga bagian dari keluarga kami,” ujarnya.

Putu Sudarmawantara, juga menyoroti keaktifan Bhabinkamtibmas yang selalu hadir dalam kegiatan masyarakat desa. Kehadiran mereka menjadi jembatan komunikasi yang efektif antara warga dan institusi kepolisian, sekaligus memperkuat sinergitas dalam menjaga keamanan lingkungan. Dirinya berharap pola pendekatan seperti ini terus dipertahankan dan ditingkatkan.

Menanggapi hal tersebut, Kasi Humas IPTU I Gusti Made Berata, seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., menyampaikan” bahwa apresiasi masyarakat menjadi motivasi bagi jajaran Polres Tabanan untuk terus meningkatkan pelayanan. Kasi Humas menegaskan bahwa sinergitas dengan masyarakat merupakan kunci utama dalam mewujudkan wilayah yang aman, nyaman, dan harmonis”.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peran Babinsa Desa Mas Ciptakan Persembahyangan Bersama Aman dan Tertib

    Peran Babinsa Desa Mas Ciptakan Persembahyangan Bersama Aman dan Tertib

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Babinsa, Gianyar – Ubud, Rabu (24/12/2025) Dalam rangka mendukung keamanan dan kondusifitas Upacara Piodalan, Babinsa Desa Mas Koramil 1616-02/Ubud Sertu Made Surita bersama Bhabinkamtibmas Desa Mas Aiptu Made Karuna Arnawa serta Pecalang Desa Adat Mas melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas pada pelaksanaan Upacara Piodalan di Pura Ponambenan, Desa Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Bongan dan Pecalang Amankan Kegiatan Ngaben Warga Banjar Adat Bongan Kauh

    Bhabinkamtibmas Desa Bongan dan Pecalang Amankan Kegiatan Ngaben Warga Banjar Adat Bongan Kauh

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Senin, 14 Juli 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Bongan, Aiptu I Gede Sudarsana, bersama Pecalang melaksanakan pengamanan kegiatan ngaben warga Banjar Adat Bongan Kauh pada Senin pagi, pukul 08.30 WITA. Kegiatan ngaben ini merupakan upacara adat yang penting bagi masyarakat Hindu di Bali. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, […]

  • Kodam IX/Udayana Gelar Upacara HUT ke-80 TNI, Wujud Semangat TNI Prima dan Indonesia Maju

    Kodam IX/Udayana Gelar Upacara HUT ke-80 TNI, Wujud Semangat TNI Prima dan Indonesia Maju

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam suasana khidmat dan penuh semangat kebangsaan, Kodam IX/Udayana menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lapangan I Gusti Ngurah Rai, Kepaon, Denpasar, pada Minggu (5/10/2025). Upacara dipimpin oleh Kasdam IX/Udayana Brigjen TNI Taufiq Hanafi, yang bertindak sebagai inspektur upacara, dan diikuti oleh prajurit TNI, Polri, PNS, […]

  • Dandim 1616/Gianyar Dorong Optimalisasi Lahan Eks Sekolah untuk Program Ekonomi Kerakyatan

    Dandim 1616/Gianyar Dorong Optimalisasi Lahan Eks Sekolah untuk Program Ekonomi Kerakyatan

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Pering, Rabu (15/10/2025) Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam bidang pemberdayaan ekonomi masyarakat, Komandan Kodim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. didampingi Pasiter Kapten Inf Cok Agung Semadi dan Danramil 1616-04/Blahbatuh Kapten Inf I Wayan Sudana melaksanakan peninjauan lokasi rencana pembangunan Kantor Koperasi Merah Putih di wilayah Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Legius Laksanakan Anjangsana dan Sosialisasi Pengamanan Hewan Ternak di Desa Teba

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Legius Laksanakan Anjangsana dan Sosialisasi Pengamanan Hewan Ternak di Desa Teba

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 24 September 2025, Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan Masyarakat terhadap potensi ancaman pencurian hewan ternak, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Legius Ludji Leo, bersama Sekcam Oenopu, Bapak David Edison Taitoh, mengadakan kegiatan Anjangsana di rumah Warga binaan, Bapak Yanuarius Nainanas, di Desa Teba, Kecamatan Biboki Tanpah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan […]

  • Komsos Dengan Warga Binaan Babinsa Bantu Campur Semen Buka Lantai Sumur

    Komsos Dengan Warga Binaan Babinsa Bantu Campur Semen Buka Lantai Sumur

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Wujud kepedulian terhadap masyarakat di wilayah teritorial, Serda Rony Riberu Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warganya campur semen untuk membangun lantai Sumur di Desa Fatelilo Kecamatan Pantai Baru Kabupaten Rote Ndao, Selasa (19/8/2025). Babinsa (Bintara Pembina Desa) seringkali terlihat membantu warga dalam berbagai kegiatan, termasuk mencampur semen untuk […]

expand_less