Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tindak Kepedulian Pos Maubusa: Bantu Pemakaman Warga Binaan Desa Asumanu

Tindak Kepedulian Pos Maubusa: Bantu Pemakaman Warga Binaan Desa Asumanu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Belu – Pos Maubusa turut serta bantu prosesi pemakaman warga di Dusun Makareg Badaen, Desa Asumanu, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu. Senin (21/07/2025).

Ditengah suasana duka yang menyelimuti warga di Desa Asumanu, Pos Maubusa menunjukkan kepeduliannya dengan turut serta dalam prosesi pemakaman almarhum Kristianus Moruk (74 tahun) yang merupakan veteran perjuangan Timur Timor tahun 1975 yang meninggal dunia oleh karena sakit. Kehadiran Pos Maubusa tidak hanya sebagai bentuk dukungan moril, tetapi juga sebagai bagian dari pelayanan kemanusiaan yang tulus bagi masyarakat perbatasan.

Inilah wujud nyata dari komitmen Satgas dalam membangun persaudaraan dan kedekatan dengan masyarakat, terlebih di wilayah perbatasan yang sering kali mengalami keterbatasan sarana. Pos Maubusa turut serta pada seluruh rangkaian prosesi pemakaman, mulai dari penyiapan liang lahat, pengangkatan peti jenazah, hingga pelaksanaan doa dan penghormatan terakhir.

Danpos Maubusa Letda Inf Abdul Rozak menyampaikan bahwa keterlibatan Satgas dalam kegiatan sosial seperti ini merupakan bentuk nyata dari kemanunggalan TNI dan rakyat. “Kami hadir untuk membantu masyarakat, terlebih yang sedang mengalami kedukaan. Ini adalah bentuk empati dan kepedulian kami kepada warga di sekitar pos”, ungkapnya.

Fransiscus Lau (58 tahun) keluarga almarhum pada kesempatan itu pun mengucapkan terima kasih atas bantuan dan kehadiran Satgas dalam proses pemakaman sehingga dapat berjalan dengan aman dan lancar.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKHLAS
GARUDA BERHASIL

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1623-08/Kubu  bergerak cepat padamkan api kebakaran lahan.

    Babinsa Koramil 1623-08/Kubu bergerak cepat padamkan api kebakaran lahan.

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Baturinggit, Koramil 1623-08/Kubu Pelda I Gede Agus Wirya membantu proses pemadaman kebakaran lahan di Dusun Baturinggit Kelod, Desa Baturinggit, Kec.Kubu, Kab.Karangasem pada Kamis (6/11/2025). Kebakaran terjadi sekitar pukul 11.30 wita di lahan milik I Ketut Ukir, seluas sekitar 50 are. Lahan tersebut merupakan lahan non produktif yang hanya ditumbuhi ilalang dan […]

  • Babinsa Temesi Perkuat Sinergitas dengan Masyarakat dalam Kegiatan Adat

    Babinsa Temesi Perkuat Sinergitas dengan Masyarakat dalam Kegiatan Adat

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Temesi, Rabu (8/10/2025) Dalam rangka mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Temesi Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Dewa Putu Jana bersama Bhabinkamtibmas Desa Temesi Aiptu Ngakan Gede Sukrayana dan Pecalang Banjar Pegesangan Desa Temesi menghadiri dan mengamankan jalannya kegiatan Upacara Pawiwahan (Pernikahan) putra dari Purnawirawan Polri I Made […]

  • Jaga Kamtibmas, Koramil Taliwang Intensifkan Patroli Malam di Permukiman Warga

    Jaga Kamtibmas, Koramil Taliwang Intensifkan Patroli Malam di Permukiman Warga

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat. personel piket Serda Mulhakim melaksanakan kegiatan patroli rutin di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Kamis (11/12/2025), pukul 21,30 Wita. Dalam kegiatan tersebut, Serda Mulhakim turut menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketertiban serta meningkatkan kewaspadaan terhadap situasi lingkungan masing-masing. […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Miotim Gencar Lakukan Komsos di Desa Naiola

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Miotim Gencar Lakukan Komsos di Desa Naiola

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – KEFAMENANU, 02 November 2025 Dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Sertu Mixon Magang melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Desa Naiola, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten,(TTU) Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap kondisi sosial masyarakat, Dalam kesempatan itu, Sertu Mixon Magang menyampaikan imbauan […]

  • Dukung Ekonomi Desa, Babinsa Koramil 01/Loli Bantu Pembersihan Lahan Koperasi Merah Putih

    Dukung Ekonomi Desa, Babinsa Koramil 01/Loli Bantu Pembersihan Lahan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serda Martin Jaga Limu, bersama masyarakat Desa Elu Loda melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan lahan sebagai persiapan pembangunan Koperasi Merah Putih. Kegiatan tersebut berlangsung di Desa Elu Loda, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, pada Rabu (19/11/2025). Gotong royong ini merupakan wujud nyata dukungan Babinsa terhadap upaya […]

  • Optimalkan Tupoksi Dan Perkuat Soliditas, Danramil Nusa Penida Gelar Jam Komandan

    Optimalkan Tupoksi Dan Perkuat Soliditas, Danramil Nusa Penida Gelar Jam Komandan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Melalui Jam Komandan, Danramil 1610-04/Nusa Penida kembali memberikan berbagai penekanan kepada seluruh personelnya dalam rangka optimalisasi pelaksanaan tugas pokok. Kegiatan jam Komandan tersebut dilaksanakan di Makoramil 1610-04/Nusa Penida pada Kamis ( 08/01/26 ) yang dihadiri oleh seluruh personel. Dalam arahannya, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menyampaikan agar seluruh anggota lebih bijak dan […]

expand_less