Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » RTLH Hampir Rampung, Satgas TMMD Kebut Pembuatan Kamar Mandi

RTLH Hampir Rampung, Satgas TMMD Kebut Pembuatan Kamar Mandi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Rehab rumah tak layak huni (RTLH) tidak saja menjadikan rumah warga menjadi rumah permanen dan layak huni. Tapi juga menjadi rumah yang sehat bagi penghuninya.

Dalam pengerjaannya, Satgas TMMD ke-125 Kodim 0309/Solok juga melengkapi RTLH dengan kamar mandi yang sesuai dengan standar kesehatan, yaitu memenuhi syarat untuk mandi, mencuci dan buang hajat (MCK). Untuk itulah, para Satgas memacu pembuatan Kamar Mandi.

“Pembuatan kamar mandi ini untuk memenuhi standar rumah sehat bagi penghuninya. Kita tidak ingin dalam pengerjaan RTLH ini asal-asalan, sehingga selain bermanfaat untuk tempat berlindung dari hujan dan panas, rumah ini juga memenuhi syarat untuk dihuni,” ujar salah seorang personel Satgas, Senin (21/07/2025).

Selama ini, kamar mandi di rumah ini sangat tidak memadai. Selain lokasinya berada di luar rumah, kondisinya juga hanya sangat memprihatinkan. Berdinding tepas dan tanpa atap, Sehingga selain tidak nyaman, juga tidak aman jika ada keperluan mendadak ke kamar mandi di malam hari

“Mudah-mudahan dengan rehab RTLH ini, penggantinya akan membuat penghuni rumah merasa nyaman saat perlu ke kamar mandi,” pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Melalui Komsos dan Pamwil, Babinsa Ende Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

    Melalui Komsos dan Pamwil, Babinsa Ende Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Ramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Dusun Puubeto, Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Senin (05/01/2026). Kegiatan yang dimulai pukul 09.20 WITA hingga selesai tersebut bertujuan untuk memantau situasi serta perkembangan wilayah binaan […]

  • Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Ajak Warga Desa Pancasila Aktif Ronda Malam

    Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Ajak Warga Desa Pancasila Aktif Ronda Malam

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) pukul 20.30 WITA, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, Serda Maman, melaksanakan patroli ronda malam bersama warga di Dusun Pancasila, Desa Pancasila, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya. Dalam suasana santai penuh keakraban, Serda Maman melaksanakan kegiatan kongkow-kongkow bersama […]

  • Babinsa dan Aparat Wilayah Hadiri Wisuda Spirit International College, Wujud Kepedulian pada Dunia Pendidikan

    Babinsa dan Aparat Wilayah Hadiri Wisuda Spirit International College, Wujud Kepedulian pada Dunia Pendidikan

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (25/10/2025) Dalam rangka mendukung kemajuan dunia pendidikan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia di bidang kepariwisataan, Bati Tuud Koramil 1616-07/Payangan Peltu I Dewa Gede Putra Gunawan didampingi Babinsa Desa Puhu Serma I Gusti Kompyang Surya A.P menghadiri kegiatan Wisuda LPK Spirit International College (SIC) Pusat Pelatihan Perhotelan dan Kapal Pesiar ke-VII […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Kesalahpahaman Lahan Berhasil Diselesaikan

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Kesalahpahaman Lahan Berhasil Diselesaikan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Sertu Ruslin, melaksanakan kegiatan penanganan dan penengahan kesalahpahaman antara masyarakat terkait pemasangan plang tanah milik pemerintah yang berada di atas lahan yang diklaim sebagai milik warga. Kegiatan tersebut berlangsung pada Minggu, (04/01/2026), sekitar pukul 17.10 WITA, bertempat di Jalan Bypass Desa Air […]

  • Situasi Kondusif, Babinsa Kawal Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 dari Rote Ndao

    Situasi Kondusif, Babinsa Kawal Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 dari Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ROTE NDAO – Personel Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao kembali melaksanakan tugas pengamanan dan pemantauan aktivitas transportasi laut di wilayah binaan. Kali ini, pengamanan dilakukan di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (19/12/2025). Babinsa yang bertugas, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pengamanan terhadap keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 yang berlayar […]

  • Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Desa Rangalaka Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    Sertu Denis Fernandes Ajak Warga Desa Rangalaka Jaga Kamtibmas dan Kesehatan

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Kotabaru, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun 1 Rangalaka, Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Selasa (23/9). Kegiatan dimulai pukul 09.29 WITA hingga selesai dan dipimpin langsung oleh Sertu Denis Fernandes, Babinsa […]

expand_less