Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Percepat Pembangunan Infrastruktur, Babinsa Kawal Pengerjaan Jalan Bersama Warga

Percepat Pembangunan Infrastruktur, Babinsa Kawal Pengerjaan Jalan Bersama Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Demulih, Koramil 1626-02/Susut, Kodim 1626/Bangli, Sertu I Gede Sukadana melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengecekan pembangunan jalan setapak yang diperuntukkan bagi masyarakat di Banjar Tanggahan Tengah, Desa Demulih, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Senin (21/07/25)

Pembangunan jalan setapak sepanjang 80 meter ini menggunakan anggaran Dana Desa, sebagai upaya pemerintah desa dalam meningkatkan infrastruktur pedesaan dan memperlancar akses masyarakat dalam kegiatan sehari-hari.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut berkoordinasi dengan aparat desa dan masyarakat setempat guna memastikan pengerjaan jalan berjalan sesuai rencana serta memperhatikan kualitas konstruksi.

Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama Selaku Dandim 1626/Bangli mengatakan “Sebagai aparat kewilayahan, Babinsa kami selalu siap mendampingi program-program pembangunan desa. Kehadiran anggota Babinsa kami juga bertujuan memastikan bahwa penggunaan Dana Desa tepat sasaran dan hasilnya dapat dirasakan langsung oleh masyarakat,” ujar Dandim”.

Pendampingan seperti ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung percepatan pembangunan di wilayah binaannya serta mempererat hubungan dengan warga.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lettu Inf Syaukas: Momen HUT RI Perkuat Kebersamaan TNI dan Masyarakat Bima

    Lettu Inf Syaukas: Momen HUT RI Perkuat Kebersamaan TNI dan Masyarakat Bima

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bima, NTB – Kompi Senapan A Yonif 742/SWY turut serta dalam kegiatan perlombaan yang digelar di Kantor Wali Kota Bima dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80. Kegiatan ini diikuti oleh berbagai elemen masyarakat dan instansi di Wilayah Kota Bima. Rabu (6/8/2025) Wali Kota Bima Bpk H. A. Rahman, S.E menyambut baik para tamu […]

  • Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa dari Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur.20 Agustus 2025. Kegiatan tersebut bertepatan dengan pelaksanaan Pawai Pembangunan Mobil Hias tingkat Kabupaten Ende Tahun 2025, yang mengambil titik start […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Desa Abuan Pererat Hubungan dengan Pemerintah Desa

    Melalui Komsos, Babinsa Desa Abuan Pererat Hubungan dengan Pemerintah Desa

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Abuan Koramil 1626-02/Susut, Sertu I Dewa Gede Mertawan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Staf Desa Abuan bertempat di Kantor Desa Abuan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Rabu (17/9/2025). Kegiatan Komsos tersebut membahas terkait situasi dan kondisi keamanan serta ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Desa Abuan. Selain itu, Babinsa juga menyampaikan imbauan […]

  • ‎Koramil Ropang Tegaskan Komitmen dalam Mendukung Pariri Miri Festival 2025

    ‎Koramil Ropang Tegaskan Komitmen dalam Mendukung Pariri Miri Festival 2025

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung kegiatan Pariri Miri Festival 2025 yang berlangsung di Desa Lawin, Kecamatan Ropang. Rabu (26/11/2025). ‎ ‎Kehadiran dan keterlibatan Koramil, khususnya para Babinsa se-Kecamatan Ropang, menjadi bagian penting dalam memastikan kelancaran seluruh rangkaian kegiatan yang diikuti sekitar 250 peserta. ‎ ‎Sejak awal pelaksanaan, personel Koramil 1607-03/Ropang […]

  • Semangat Hari Jadi TNI, Pos Manusasi Adakan Karya Bakti Bersama Masyarrakat

    Semangat Hari Jadi TNI, Pos Manusasi Adakan Karya Bakti Bersama Masyarrakat

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Manusasi – Dalam rangka HUT TNI ke 80, Prajurit Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Pos Manusasi mengadakan kegiatan karya bakti di Gereja Desa Manusasi, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU. Minggu (05/10) Berkenaan dengan HUT TNI yang ke 80 ini, suasana karya bakti terasa sangat menyatu dan warga terlihat antusias dalam melaksanakan karya bakti ini. “Kegiatan […]

  • Lewat Komsos, Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Hubungan dan Jaga Keamanan Lingkungan

    Lewat Komsos, Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Hubungan dan Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Minggu, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Anronikus Tampani, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga binaan di Desa Ndetundora, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam menjalin kemitraan yang erat dengan masyarakat serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan. Dalam kegiatan […]

expand_less