Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Sertu Muhidin Ajak Warga Tingkatkan Keamanan Lingkungan

Babinsa Sertu Muhidin Ajak Warga Tingkatkan Keamanan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Barat Daya/ Dalam rangka meningkatkan keamanan lingkungan, Babinsa Koramil 01/Laratama Kodim 1629/SBD, Sertu Muhidin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga di Desa Dangga Mangu, Kecamatan Wewewa Timur, Kabupaten Sumba Barat Daya, Minggu (20/07/2025).

Kegiatan komsos ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga keamanan lingkungan di sekitar tempat tinggal mereka.

Sertu Muhidin menyampaikan bahwa keamanan lingkungan adalah tanggung jawab bersama, yang hanya dapat dicapai melalui kerjasama aktif antara warga dan aparat keamanan.

Dalam kesempatan tersebut, Sertu Muhidin juga mengimbau warga untuk lebih waspada terhadap aktivitas yang mencurigakan di sekitar lingkungan mereka serta segera melaporkan kepada pihak berwajib atau Babinsa setempat jika menemukan hal-hal yang berpotensi mengganggu keamanan dan ketertiban.

“Warga diharapkan untuk tidak ragu melapor jika ada hal mencurigakan, karena keamanan dan ketertiban lingkungan adalah tanggung jawab kita bersama. Dengan adanya sinergi antara warga dan aparat, kita dapat menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi semua,” ujar Sertu Muhidin.

Kegiatan ini disambut positif oleh warga Desa Dangga Mangu yang turut aktif berdiskusi dan menyampaikan aspirasi terkait keamanan lingkungan mereka. Diharapkan kegiatan komsos semacam ini terus dilakukan secara rutin agar warga semakin peduli dan waspada terhadap keamanan lingkungan sekitar.

Melalui kegiatan ini, Babinsa Sertu Muhidin berharap tercipta hubungan yang erat antara TNI dengan masyarakat serta meningkatnya kesadaran kolektif untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Kelurahan Batu Urip dan sekitarnya, Tutup Sertu Muhidin.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1628/KSB Tunjukkan Kepedulian Budaya, Danramil Hadiri dan Amankan Barapan Kerbau Akbar

    Kodim 1628/KSB Tunjukkan Kepedulian Budaya, Danramil Hadiri dan Amankan Barapan Kerbau Akbar

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Perayaan Hari Lahir Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) ke-22 tahun 2025 berlangsung meriah melalui gelaran Barapan Kerbau Akbar pada Minggu (23/11/2025) di Sirkuit Utama Bentiu Ling, Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang. Event budaya tahunan tersebut diikuti sekitar 500 peserta dari Kabupaten Sumbawa Barat dan Kabupaten Sumbawa Besar. Dalam momentum besar tersebut, Danramil 1628-01/Taliwang […]

  • Hujan Mereda, Genangan Air di Desa Sekongkang Atas Mulai Menurun

    Hujan Mereda, Genangan Air di Desa Sekongkang Atas Mulai Menurun

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025 pukul 05.40 WITA, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Atas, Koptu Sufyan, melaporkan perkembangan situasi pasca banjir yang melanda Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat. Banjir yang terjadi sekitar pukul 02.00 WITA kini berangsur surut dan berkurang. Adapun kondisi terkini yang dapat dilaporkan sebagai berikut: 1. Intensitas […]

  • Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    KARANGASEM, Selasa (30/9/2025)- Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas. Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan […]

  • Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat: Komsos dan Pengamanan Wilayah Berjalan Lancar

    Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat: Komsos dan Pengamanan Wilayah Berjalan Lancar

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Kota Baru, Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat dan menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Tou Barat, Kecamatan Kota Baru, pada Senin (21/7/2025) pukul 09.02 WITA. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pokok aparat teritorial untuk mewujudkan situasi […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Melakukan Pengamanan Kegiatan Pitra Yadnya di Desa Sidemen

    Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Melakukan Pengamanan Kegiatan Pitra Yadnya di Desa Sidemen

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bhabinkamtibmas Desa Sidemen Aiptu I Wayan Gunung, bersama Personil Polsek di pimpin Pawas Ipda I Nengah Mariawan serta dari Koramil dan Pecalang Desa Adat Tabola melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan upacara Ngaben ( Putra Yadnya) di desa Sidemen Senin (4/08/2025). Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S.IP.,M.H, menyampaikan bahwa kegiatan pengawalan dan monitoring […]

  • Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli Beri Rasa Aman Aktipitas Pariwisata

    Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli Beri Rasa Aman Aktipitas Pariwisata

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Untuk memberikan rasa aman serta mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas, Polsek Kuta Utara meningkatkan Blue Light Patrol di Ps. Panit 2 Samapta Aiptu I Nengah Budiartana di kawasan wisata jalan Pura Dalem Canggu, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Badung. Bali, Sabtu (4/10/2025) pukul 22.00 Wita. Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina […]

expand_less