Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI dan Tokoh Agama: Danpos Brang Ene Ikuti Rapat LPTQ Kecamatan

Sinergi TNI dan Tokoh Agama: Danpos Brang Ene Ikuti Rapat LPTQ Kecamatan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya memperkuat peran dan fungsi Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) di tingkat kecamatan, Danpos Brang Ene, Peltu Nur Islam, menghadiri rapat penyegaran dan penyempurnaan kepengurusan LPTQ Kecamatan Brang Ene. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat. Jumat, (18/07/2025), pukul 08.00 WITA,

Rapat ini dipimpin langsung oleh Camat Brang Ene dan dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, antara lain Sekcam Brang Ene, Dansub Pos Pol Brang Ene, Kepala KUA Taliwang, serta para pengurus LPTQ Kecamatan Brang Ene.

Kegiatan ini bertujuan untuk menyegarkan struktur kepengurusan LPTQ dan mengoptimalkan program kerja ke depan, khususnya dalam pembinaan dan pengembangan potensi qari’ dan qari’ah di wilayah Kecamatan Brang Ene.

Dalam sambutannya, Camat Brang Ene menyampaikan pentingnya sinergi antar lembaga, termasuk TNI, kepolisian, dan tokoh agama, dalam mendukung kegiatan keagamaan seperti LPTQ. Beliau juga menekankan agar pengurus yang baru nantinya dapat bekerja lebih efektif dan inovatif.

Danpos Brang Ene, Peltu Nur Islam, menyatakan dukungannya terhadap kegiatan keagamaan di wilayah tugasnya. Ia menegaskan bahwa TNI siap bersinergi dalam pembinaan generasi muda melalui kegiatan keagamaan yang positif seperti Tilawatil Qur’an.

Rapat berjalan dengan lancar dan penuh kekeluargaan hingga selesai pada pukul 10.30 WITA. Kegiatan ini diharapkan mampu memberikan dampak positif dalam peningkatan kualitas keagamaan masyarakat, khususnya di Kecamatan Brang Ene.

(Pendim 1628/SB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Kedekatan dengan Warga, Babinsa Dasan Anyar Gelar Komsos Rutin

    Pererat Kedekatan dengan Warga, Babinsa Dasan Anyar Gelar Komsos Rutin

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh Serda Yakub, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah yang dilanjutkan dengan Komunikasi Sosial (Komsos) pada Jum’at, (05 Desember 2025) pukul 10.05 Wita. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab Babinsa dalam memastikan kondisi wilayah tetap kondusif serta […]

  • Babinsa Sertu Holil Pastikan Proyek Irigasi di Pekat Aman dan Terkendali

    Babinsa Sertu Holil Pastikan Proyek Irigasi di Pekat Aman dan Terkendali

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Koramil 1614-05/Pekat terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pembangunan wilayah. Pada Kamis, 27 November 2025, Babinsa Desa Sorinomo, Sertu Holil, melaksanakan kegiatan pendampingan pembangunan saluran irigasi di Dusun Ointala Atas, Desa Sorinomo. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari program nasional yang bertujuan memperkuat ketahanan pangan di tingkat desa. Saluran irigasi ini diharapkan mampu […]

  • Akhir Pekan, Personel Polres Bangli Intensifkan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    Akhir Pekan, Personel Polres Bangli Intensifkan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bangli, Sabtu/22 November 2025 — Suasana akhir pekan di kawasan wisata Penelokan Kintamani terlihat semakin hidup. Untuk memastikan kenyamanan serta keamanan para wisatawan, Polres Bangli menurunkan personel terbaiknya guna melaksanakan pengamanan sekaligus pengaturan arus lalu lintas di kawasan ikon wisata tersebut. Peningkatan kunjungan wisatawan yang kerap terjadi setiap akhir pekan menjadi perhatian serius Polres Bangli. […]

  • Monitoring Wilayah, Babinsa Pantai Baru Dorong Warga Fatelilo Perkuat Gotong Royong

    Monitoring Wilayah, Babinsa Pantai Baru Dorong Warga Fatelilo Perkuat Gotong Royong

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas dan mempererat hubungan kemasyarakatan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan monitoring sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun 1 RT 001/RW 004 Desa Fatelilo, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Senin (15/9/2025) pukul 10.45 WITA. Kegiatan ini dilakukan saat masyarakat setempat […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Ratewati Perkuat Kamtibmas dan Pencegahan Bencana

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Ratewati Perkuat Kamtibmas dan Pencegahan Bencana

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Praka Jhon Fernandes, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah keamanan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Desa Ratewati, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Selasa (25/11) pukul 10.34 WITA. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau kondisi dan perkembangan situasi wilayah binaan, sekaligus memberikan rasa aman bagi masyarakat. Babinsa juga aktif menyampaikan himbauan agar warga […]

  • Satlantas Polres Bandara Atur Lalin Usai Ibadah di Gereja Ekklesia Tuban

    Satlantas Polres Bandara Atur Lalin Usai Ibadah di Gereja Ekklesia Tuban

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Tuban, Bali — Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan pengaturan arus kendaraan usai kegiatan ibadah di Gereja Ekklesia Tuban, Minggu (12/10). Langkah ini dilakukan untuk memastikan situasi lalu lintas tetap aman dan lancar saat jemaat meninggalkan area gereja. Personel Satlantas ditempatkan di beberapa titik rawan kemacetan guna mengurai potensi […]

expand_less