Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Lindungi Ekosistem, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gencarkan Edukasi Bahaya Penebangan Liar

Lindungi Ekosistem, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gencarkan Edukasi Bahaya Penebangan Liar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Jumat 18 Juli 2025, Dengan nada tegas namun penuh kepedulian, mengajak masyarakat untuk lebih bijak dan bertanggung jawab dalam menjaga kelestarian alam demi generasi mendatang Sertu Maio Rocha Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan penebangan pohon secara sembarangan. Yang bertempat di Kel. kefa Selatan, Kec. Kota Kefamenanu, Kab. TTU.

Menurut Sertu Maio Rocha, penebangan liar tidak hanya merusak keseimbangan ekosistem, tetapi juga dapat memperbesar risiko terjadinya pohon tumbang, banjir, dan longsor. Ia menekankan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan demi keamanan dan kenyamanan bersama.

“Kami mengajak seluruh Warga untuk lebih bijak dalam memanfaatkan sumber daya alam. Jangan menebang pohon sembarangan, karena dampaknya bukan hanya merusak alam, tapi juga bisa membahayakan keselamatan manusia,” ujar Sertu Maio Rocha saat memberikan arahan kepada warga binaan.

Ia juga mengingatkan bahwa hutan dan pepohonan memiliki peran penting dalam menyerap air hujan, menahan erosi, serta menjadi habitat berbagai flora dan fauna.

Sebagai langkah konkret, Babinsa bekerja sama dengan tokoh masyarakat untuk menggalakkan program penghijauan serta pengawasan terhadap aktivitas penebangan liar.

Upaya ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran Masyarakat akan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan demi keberlangsungan hidup generasi mendatang.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Doreng Dampingi Warga Terima Sertifikat Tanah

    Babinsa Doreng Dampingi Warga Terima Sertifikat Tanah

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Pratu Yumelson Tiba Cheme, melaksanakan pendampingan kegiatan penyerahan sertifikat tanah serta pendaftaran tanah secara otomatis kepada masyarakat Desa Nenbura, Kecamatan Doreng, Kabupaten Sikka, Selasa (06/01/2026). Kegiatan pendampingan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang pertanahan, khususnya percepatan legalitas aset masyarakat. Kehadiran Babinsa […]

  • Peran Aktif Babinsa Kelusa Bersama Aparat Desa Jaga Ketertiban Penduduk Pendatang

    Peran Aktif Babinsa Kelusa Bersama Aparat Desa Jaga Ketertiban Penduduk Pendatang

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (25/10/2025) — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serda I Wayan Martika bersama tim gabungan dari unsur pemerintahan desa melaksanakan patroli dan sidak penduduk pendatang di wilayah Desa Kelusa, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman, […]

  • Babinsa 1623-06/Selat bersama warga melaksanakan gotong royong tangani material longsor.

    Babinsa 1623-06/Selat bersama warga melaksanakan gotong royong tangani material longsor.

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Duda Timur Koramil 1623-06/Selat Kopda Kadek Sanjaya melaksanakan kegiatan gotong royong penanganan material longsor yang menutup akses jalan di Jln.Raya Batu Gede Desa Duda Timur Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Kamis (18/09/25). Memasuki musim penghujan di wilayah Kab.Karangasem berpotensi menyebabkan terjadinya bencana alam tanah longsor. Seperti yang terjadi di Desa Duda Timur akses […]

  • Sinergi TNI dan Petani: Panen Padi di Kawangu Gunakan Teknologi Mesin Potong

    Sinergi TNI dan Petani: Panen Padi di Kawangu Gunakan Teknologi Mesin Potong

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur . Babinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, turut serta mendampingi para petani dalam kegiatan panen padi di wilayah Kelurahan Kawangu, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (21/08/2025). Dalam kegiatan tersebut, panen dilakukan menggunakan mesin potong padi modern guna mempercepat proses dan meningkatkan efisiensi kerja di lapangan. Pendampingan ini merupakan […]

  • Danpos Ramil Lembar Ajak Warga Rawat Kedamaian Desa

    Danpos Ramil Lembar Ajak Warga Rawat Kedamaian Desa

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Suasana hangat dan penuh kekeluargaan terasa di Masjid Baiturrahim, Dusun Segenter, Desa Lembar Selatan, Kecamatan Lembar, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, Jum’at (5/9/2025). Warga berbondong-bondong menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang mengusung tema “Menghidupkan Spiritualitas Islam”. Lantunan sholawat bergema, menyatu dengan doa-doa yang dipanjatkan untuk keselamatan dan kedamaian desa. Hadir […]

  • Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    Penyaluran Bantuan Pangan di Desa Baturiti Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan dan pemantauan penyaluran bantuan pangan dari Kementerian Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia bertempat di Kantor Desa Baturiti, Sabtu (29/11/2025) pukul 09.00 Wita s/d selesai. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan proses distribusi bantuan berjalan tertib dan tepat sasaran. Penyaluran bantuan berupa 20 kg beras dan 4 liter minyak goreng […]

expand_less