Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jaga Sinergitas, Dandim Klungkung Gelar Kunjungan Silahturahmi Ke wabup Klungkung

Jaga Sinergitas, Dandim Klungkung Gelar Kunjungan Silahturahmi Ke wabup Klungkung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M. m., M. Han melaksanakan silaturahmi kepada Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E, Jumat ( 18/07/25 ).

Dalam kunjungan ini, pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung disambut langsung oleh Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E di Ruang Kerjanya.

Dalam pertemuan tersebut, Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M. M., M. Han menyampaikan bahwa kehadirannya ini untuk menjalin tali silahturahmi sebagai pejabat baru, khususnya di Kodim 1610/Klungkung serta sekaligus untuk meningkatkan kerjasama guna menjaga Kamtibmas di Kabupaten Klungkung.

Kegiatan ini juga menjadi wujud komitmen dirinya untuk terus hadir mendampingi dan mendukung Pemerintah Daerah dalam mewujudkan program demi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat khususnya di Kabupaten Klungkung,”ungkapnya.

Silahturahmi ini menjadi salah satu langkah awal dirinya dalam memperkuat koordinasi dan kemitraan antara Kodim 1610/Klungkung dengan Pemkab Klungkung serta mempererat hubungan baik dan koordinasi antara TNI dan Pemerintah Daerah,”imbuhnya.

Sementara itu, kunjungan silahturahmi Dandim Klungkung inipun mendapat apresiasi dan sambutan baik dari Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E.

Silaturahmi seperti ini sangat berarti, bukan hanya mempererat hubungan pribadi semata, namun pastinya akan memperkuat sinergi dalam membangun Kabupaten Klungkung,”terangnya.

Kolaborasi lintas sektor, khususnya bersama jajaran TNI sangat penting untuk menjaga stabilitas daerah, memperkuat ketahanan wilayah serta mendukung percepatan pembangunan di berbagai lini,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warga Sainiup Sambut Baik Himbauan Babinsa soal Keamanan Lingkungan

    Warga Sainiup Sambut Baik Himbauan Babinsa soal Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KEFAMENANU 12 Desember 2025 Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Ferdinand Bata, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Sainiup, Kecamatan Biboki Selatan, Kabupaten (TTU). Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk tugas dan tanggung jawab Babinsa dalam menjaga hubungan yang harmonis dengan warga serta memastikan kondusifitas wilayah binaan. Dalam kesempatan yang ada saat ini, Sertu […]

  • Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Karangasem – Polsek Bebandem Pawas Kanit Reskrim Polsek Bebandem IPDA RICKY JOHANNES HUTAPEA S. T.rk. Bersama Piket Fungsi Spkt melaksanakan tugas patroli dini hari guna pemantauan Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) dan situasi Kamseltibcarlantas (keamanan, keselamatan ketertiban, dan kelancaran lalu lintas) di Wilayah Hukum Polsek Bebandem. Kapolsek Bebandem Polres Karangasem Akp I Gede Murdana,Sh […]

  • Peduli Kesehatan Prajurit, Puskesmas Surisina Laksanakan Cek Kesehatan di Koramil Bajawa

    Peduli Kesehatan Prajurit, Puskesmas Surisina Laksanakan Cek Kesehatan di Koramil Bajawa

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bajawa, 29 Agustus 2025 – Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan personel TNI, Puskesmas Surisina Bajawa melaksanakan kegiatan pemeriksaan kesehatan kepada anggota Koramil 1625-01/Bajawa. Kegiatan ini berlangsung di Aula Koramil 1625-01/Bajawa, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada. Pemeriksaan kesehatan yang dilaksanakan meliputi pengecekan tekanan darah, kadar gula darah, kolesterol, serta konsultasi kesehatan umum. Kegiatan ini disambut antusias oleh […]

  • Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim 1620/Loteng Ziarah Dan Tabur Bunga di TMP Mandalika

    Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim 1620/Loteng Ziarah Dan Tabur Bunga di TMP Mandalika

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat tahun 2024, Kodim 1620/Lombok Tengah menggelar kegiatan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Mandalika, Praya, Kamis (11/12/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1620/Loteng, Mayor Inf Lalu Mukhamad Syukur bersama seluruh perwira, Danramil jajaran kodim 1620/Loteng PNS serta Persit KCK Cabang […]

  • Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Pengejaran Hadiri Musrenbangdes

    Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Pengejaran Hadiri Musrenbangdes

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Pengejaran, Peltu Gede Harta Wijaya anggota Koramil 1626-04/Kintamani, menghadiri undangan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) yang digelar di Balai Serbaguna Desa Pengejaran, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (24/9/2025) Kegiatan ini membahas dan menyepakati Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2026 serta Daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintah Desa (DURKPDesa) Tahun 2027. Susunan […]

  • Komsos Bersama Perangkat Desa, Babinsa Klumpu Sampaikan Himbauan Tingkatkan Kebersihan dan Kepekaan Terhadap Potensi Bencana

    Komsos Bersama Perangkat Desa, Babinsa Klumpu Sampaikan Himbauan Tingkatkan Kebersihan dan Kepekaan Terhadap Potensi Bencana

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meperkokoh jalinan sinergitas dan tali silaturahmi, Babinsa Klumpu Koramil 1610-04/Nusa Penida Kopka Kadek Parta melaksanakan kunjungan dan Komunikasi Sosial ( Komsos ) bersama perangkat desa, Kamis ( 25/09/25 ). Komunikasi sosial yang rutin dengan seluruh komponen wilayah, merupakan salah satu upaya dan langkah Babinsa dalam memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat serta sebagai […]

expand_less