Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dandim Dompu Meriahkan Pentas Seni Festival Lakey, Tegaskan Komitmen TNI untuk Budaya Lokal

Dandim Dompu Meriahkan Pentas Seni Festival Lakey, Tegaskan Komitmen TNI untuk Budaya Lokal

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Dalam rangka memeriahkan Festival Lakey 2025, Pemerintah Kabupaten Dompu bersama masyarakat menggelar acara Atraksi Budaya dan Pentas Seni yang berlangsung meriah di panggung utama Festival Lakey, Desa Hu’u, pada Jumat (18/7/2025).

Acara yang menampilkan ragam kesenian dan budaya lokal ini turut dihadiri oleh Komandan Kodim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, S.E., yang ikut serta memeriahkan kegiatan serta menunjukkan komitmen TNI dalam mendukung pelestarian budaya daerah.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Dompu Bambang Firdaus, S.E., Ketua DPRD Dompu Ir. Mutakun, Kapolsek Hu’u IPDA Samsul Rizal yang mewakili Kapolres Dompu, Sekda Gatot Gunawan, Direktur Kementerian Ekonomi Kreatif RI, Danramil 1614-03/Hu’u Lettu Inf Ishaka, para pejabat OPD, tokoh adat, dan ratusan masyarakat Hu’u.

Kegiatan diawali dengan penampilan tari tenun dari siswi SMA Negeri 1 Hu’u yang memukau para undangan, dilanjutkan dengan doa bersama yang dipimpin oleh Ketua Adat Kecamatan Hu’u, Bapak Abdul Malik.

Dalam sambutannya, Bupati Dompu menyampaikan bahwa Festival Lakey merupakan momentum penting untuk membangkitkan kembali sektor pariwisata Dompu yang sempat tertidur. Ia mengajak masyarakat untuk menjaga kebersihan, keamanan, dan kelestarian Pantai Lakey demi menarik wisatawan domestik maupun mancanegara.

Dandim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, S.E. menyampaikan apresiasinya atas terselenggaranya kegiatan budaya tersebut.

“Festival Lakey ini bukan sekadar hiburan, tetapi merupakan upaya nyata dalam menggali dan melestarikan kekayaan budaya lokal. Saya sangat bangga bisa hadir dan menyaksikan langsung semangat masyarakat, terutama generasi muda Dompu, dalam menampilkan identitas budaya mereka. Kodim 1614/Dompu siap mendukung pemerintah daerah dalam menjaga stabilitas, keamanan, serta mendukung sektor pariwisata dan budaya,” ujar Dandim.

Pentas budaya ini menjadi salah satu cara mengenalkan kearifan lokal Kabupaten Dompu, termasuk tenun khas Dompu dan destinasi wisata Pantai Lakey, ke mata dunia. Kehadiran Dandim 1614/Dompu menjadi wujud dukungan TNI terhadap pembangunan pariwisata dan pelestarian budaya daerah.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ribuan Pelajar Kota Bima Terima Makan Bergizi Gratis dari SPPG dan Kodim Bima

    Ribuan Pelajar Kota Bima Terima Makan Bergizi Gratis dari SPPG dan Kodim Bima

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Pada hari Senin, tanggal 14 Juli 2025, Serka Muslim Babinsa Kelurahan Kodo dari Koramil 1608-01/Rasanae mendampingi kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diadakan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) wilayah Kecamatan Rastim, Kota Bima. Kegiatan ini menyasar ratusan paket makan bergizi kepada pelajar dari berbagai jenjang sekolah mulai dari TK, PAUD, SD, SMP hingga […]

  • Wujudkan Keamanan Lingkungan, Polsek Abiansemal Gencarkan Patroli Subuh Di Pemukiman & Jalur Sunyi

    Wujudkan Keamanan Lingkungan, Polsek Abiansemal Gencarkan Patroli Subuh Di Pemukiman & Jalur Sunyi

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukumnya, personel Unit Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli subuh dengan menyasar kawasan pemukiman penduduk dan strong point jalur sepi, Rabu (15/10/2025) dinihari. Kegiatan patroli ini dilaksanakan secara rutin sebagai langkah preventif Polri dalam mencegah potensi tindak kejahatan serta mempersempit ruang gerak pelaku […]

  • Ziarah Rombongan Hari Juang TNI AD: Danrem Pimpin, Dandim 1602/Ende Ikut Serta

    Ziarah Rombongan Hari Juang TNI AD: Danrem Pimpin, Dandim 1602/Ende Ikut Serta

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, NTT – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat Tahun 2025, Dandim 1602/Ende bersama jajaran Korem 161/Wira Sakti menghadiri Ziarah Rombongan di TMP Dharma Loka, Kota Kupang, pada Kamis (11/12/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danrem 161/WS, Brigjen TNI Hendro Cahyono, selaku Inspektur Upacara. Ziarah Rombongan merupakan wujud penghormatan TNI AD terhadap jasa […]

  • Kolaborasi Aparat Dan Masyarakat Wujudkan Ketangguhan Hadapi Bencana

    Kolaborasi Aparat Dan Masyarakat Wujudkan Ketangguhan Hadapi Bencana

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Danramil 1604-01/Kupang yang diwakili oleh Babinsa, Peltu Surahman, mengikuti kegiatan Sosialisasi, Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) rawan bencana yang diselenggarakan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Kupang. Kegiatan ini berlangsung di Kelurahan Bakunase II, Kecamatan Kota Raja, sebagai upaya meningkatkan pengetahuan dan kesiapsiagaan masyarakat menghadapi potensi bencana. Rabu (03/09/2025). Acara dibuka dengan […]

  • Babinsa Koramil 01/Laratama Anjangsana Ke Rumah Warga Binaan

    Babinsa Koramil 01/Laratama Anjangsana Ke Rumah Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Babinsa Koramil 01/Laratama Kodim 1629/SBD Sertu Muhidin melaksanakan komsos dengan tokoh masyarakat di wilayah binaan di Desa Maliti Ndari, Kecamatan Wewewa Timur, Kabupaten Sumba Barat Daya, Selasa (12/08/2025). Komunikasi Sosial yang dilakukan merupakan tempat Silaturrohmi antara Babinsa dengan tokoh masyarakat sekitar yang dapat memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati antar […]

  • Satgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTLSatgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTL

    Satgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTLSatgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTL

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Seusai pelaksanaan serah terima jabatan Dansubsatgaster Kodim 1604/Kupang, Mayor Inf Sudirman yang juga menjabat sebagai Danramil 1604-03/Naikliu langsung bergerak cepat menjalankan tugas barunya. Ia melakukan koordinasi dengan Danki Satgas Pamtas RI-RDTL Pos Oepoli Tengah, Kapten Arh Restu, dari Yon Arhanud 2/Kostrad, guna memperkuat sinergi antar satuan TNI di wilayah perbatasan. Kegiatan ini menjadi […]

expand_less