Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pag

Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pag

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

KARANGASEM, Kamis (17/7/2025)- Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas.

Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan untuk mencegah terjadinya kemacetan, kecelakaan lalu lintas, serta gangguan kamtibmas lainnya. Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di persimpangan jalan maupun sekolah yang menjadi titik utama keramaian lalu lintas karena pagi hari masyarakat mulai beraktivitas dan anak sekolah berangkat menuju sekolah.

Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H menekankan kepada personil Sat Binmas untuk rutin melaksanakan Strong Point Pagi ini karena merupakan salah satu upaya preventif untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan juga menciptakan situasi lancar berlalu lintas. ” Kehadiran Polri dalam melaksanakan Strong Point Pagi ini sangat dibutuhkan untuk mewujudkan kelancaran lalu lintas dan mencegah terjadinya kecelakaan, sehingga masyarakat dan anak sekolah yang akan memulai beraktivitas merasa aman dalam berkendara,” ungkapnya.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat menurunkan angka kecelakaan dan juga mewujudkan kelancaran dalam berlalu lintas bagi para pelajar maupun masyarakat, sehingga tidak ada kendala dalam berkendara menuju tempat tujuan.

Kegiatan ini akan rutin dilaksanakan oleh personil Sat Binmas setiap pagi sebagai bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat dalam menciptakan situasi berlalu lintas yang lancar dan memberikan rasa aman dalam berkendara kepada masyarakat di wilayah Karangasem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serka Piter Kase Aktif Pantau Wilayah, Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    Babinsa Serka Piter Kase Aktif Pantau Wilayah, Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Worhosambi, Desa Wolokaro. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 11.40 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah teritorial serta […]

  • TNI Bersama Pemerintah Desa Lamontet Dorong Akurasi Data Sosial Ekonomi Nasional

    TNI Bersama Pemerintah Desa Lamontet Dorong Akurasi Data Sosial Ekonomi Nasional

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Lamontet Sertu Irwansyah menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Pemutakhiran Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) yang berlangsung di Aula Kantor Desa Lamontet, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (13/10/2025) pukul 09.45 WITA. Kegiatan Musdes tersebut digelar dalam rangka memperbarui dan menyinkronkan data sosial ekonomi masyarakat […]

  • Peran Aktif Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Jaga Keamanan Upacara Adat

    Peran Aktif Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Jaga Keamanan Upacara Adat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Abianbase, Minggu (14/9/2025) Tradisi luhur umat Hindu kembali tergambar indah di Setra Desa Adat Abianbase, Kelurahan Abianbase, Kecamatan Gianyar. Ratusan warga dengan penuh kekhidmatan mengikuti prosesi Pitra Yadnya atau Ngaben (Plebon) untuk menghaturkan penghormatan terakhir kepada almarhum AA Gd Agung dan almarhumah IGusti Agung Putri Wirianingsih. Suasana sakral dan religius terasa menyelimuti upacara […]

  • Babinsa Alak Pastikan Keamanan Pelabuhan Dan Bandara

    Babinsa Alak Pastikan Keamanan Pelabuhan Dan Bandara

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG,- H+4 perayaan Tahun Baru 2026, Babinsa Tenau Koramil 1604-07/Alak tetap menunjukkan dedikasi dan semangat tinggi dalam melaksanakan tugas pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Personel Babinsa terus bersiaga guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif. Minggu (04/01/2026). Babinsa Tenau Koramil 1604-07/Alak, Serka Hasan Basri bersama Serda Lamber Talan, melaksanakan pengamanan di Posko […]

  • Polsek Payangan Gelar Bhakti Religi Gotong Royong Jelang Upacara Dewa Yadnya di Pura Hyang Api

    Polsek Payangan Gelar Bhakti Religi Gotong Royong Jelang Upacara Dewa Yadnya di Pura Hyang Api

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Payangan – Dalam rangka menjaga dan mempererat hubungan harmonis antara Polri dengan masyarakat, Polsek Payangan bersama TNI dan warga Desa Adat Kelusa melaksanakan kegiatan Bhakti Religi berupa gotong royong di kawasan Pura Hyang Api, Desa Kelusa, Kecamatan Payangan, pada Minggu (23/11/2025) pukul 07.00–08.30 Wita. Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan dalam rangka persiapan Upacara Dewa Yadnya […]

  • TNI-Masyarakat Perkuat Kebersamaan, Babinsa Gelar Komsos di Watuliwung

    TNI-Masyarakat Perkuat Kebersamaan, Babinsa Gelar Komsos di Watuliwung

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA. Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Watuliwung Koramil 1603-04/Kewapante, Serka Muhammad Nur, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kelompok Masyarakat (Pokmas) Desa Watuliwung, Kecamatan Kangae, pada Kamis (22/11/2025).   Komsos ini digelar sebagai sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat sekaligus membangun sinergi dalam menjaga […]

expand_less