Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Tabanan Intensifkan Blue Light Patrol, Cegah 3C dan Aksi Balap Liar di Malam Hari

Polres Tabanan Intensifkan Blue Light Patrol, Cegah 3C dan Aksi Balap Liar di Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan, Jumat,18 Juli 2025. Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam hari, Polres Tabanan menggelar kegiatan Blue Light Patrol untuk mengantisipasi tindak kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor), Jumat dini hari (18/07). Kegiatan ini dipimpin oleh Pawas IPTU I Gede Made Putra Mastika, A.Mk dan melibatkan delapan personel gabungan dari fungsi-fungsi kepolisian.

Giat patroli dimulai pukul 01.00 Wita dengan apel kesiapan dan pemberian arahan dari Pawas. Menggunakan dua unit mobil patroli, yakni satu unit mobil patroli Samapta dan satu unit patroli Lalu Lintas, tim menyisir sejumlah titik yang dinilai rawan gangguan kamtibmas. Sasaran patroli meliputi Perumahan Sanggulan Permai, Sepanjang Jalan Ir. Soekarno, Perumahan Kawasan LC Kediri, hingga pertokoan di seputaran Bank BRI Bay Pas Ir. Soekarno, Tabanan.

Kegiatan patroli difokuskan untuk mengantisipasi kejahatan di lokasi-lokasi yang minim pengawasan seperti rumah kosong, ruko, serta memantau potensi aksi balap liar di jalanan utama. Dalam pelaksanaannya, tim tidak menemukan indikasi tindak kejahatan dan situasi di seluruh titik sasaran terpantau aman dan terkendali.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Pawas IPTU I Gede Made Putra Mastika, A.Mk, mengatakan” Dengan kegiatan ini, Polres Tabanan menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan wilayah, terutama saat jam rawan. Blue Light Patrol akan terus dilakukan secara rutin sebagai bagian dari strategi preventif Polri dalam menciptakan lingkungan yang aman bagi masyarakat, khususnya pada malam hingga dini hari.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pgs. Danramil Sukawati Apresiasi Babinsa yang Aktif Kawal Upacara Keagamaan Masyarakat

    Pgs. Danramil Sukawati Apresiasi Babinsa yang Aktif Kawal Upacara Keagamaan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Minggu (7/9/2025) Suasana khidmat dan penuh kekhusyukan menyelimuti kawasan Pura Dalem Desa Adat Guwang, Jalan Garuda Wisnu, Desa Guwang, Kecamatan Sukawati, saat umat Hindu melaksanakan persembahyangan bersama dalam rangka Banyupinaruh Hari Raya Saraswati. Sejak pagi, pemedek dari berbagai banjar di Desa Adat Guwang datang secara bergelombang sesuai jadwal yang telah diatur, sehingga […]

  • Wujudkan Desa Aman dan Kondusif, Babinsa Lakukan Komsos di Wilayah Binaan

    Wujudkan Desa Aman dan Kondusif, Babinsa Lakukan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Poto Tano, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Wiliadi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan, pada Minggu (26/10/2025) pukul 11.30 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam melakukan pembinaan teritorial, khususnya untuk menjalin silaturahmi […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Patroli Siskamling di RT 03 RW 02 Berjalan Aman

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Patroli Siskamling di RT 03 RW 02 Berjalan Aman

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kota Bima – Koramil 1608-01/Rasanae Kota Bima melaksanakan kegiatan patroli batas kota dan siskamling di wilayah teritorialnya.Rabu,(17 Desember 2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban sekaligus memperkuat peran serta masyarakat dalam menjaga lingkungan agar tetap kondusif. Patroli dipimpin oleh Serka Adhar, Babinsa Kelurahan Lewirato, yang bersama anggota Koramil lainnya menyasar wilayah batas […]

  • Pemanfaatan Alsintan Modern untuk Pertanian Jagung di Tabanan, Polres Tabanan Beri Dukungan Penuh

    Pemanfaatan Alsintan Modern untuk Pertanian Jagung di Tabanan, Polres Tabanan Beri Dukungan Penuh

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya meningkatkan produktivitas sektor pertanian, Pemerintah Kabupaten Tabanan terus mendorong modernisasi di bidang pertanian, khususnya pada komoditas jagung. Salah satu langkah strategis yang dilakukan adalah dengan memanfaatkan alat dan mesin pertanian (alsintan) berbasis teknologi modern. Kini, petani jagung di berbagai wilayah Tabanan telah mulai menggunakan alsintan seperti […]

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Jumat 26 Desember 2025 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Babinsa Hadir Bantu Warga Jempong Baru Melek Aksara

    Babinsa Hadir Bantu Warga Jempong Baru Melek Aksara

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Kepedulian Tentara Nasional Indonesia (TNI) terhadap peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) terus diwujudkan melalui langkah nyata di tengah masyarakat. Kali ini, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Jempong Baru, Kecamatan Sekarbela, Kota Mataram, anggota Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan Serka Samsuri, menunjukkan peran aktifnya dengan melaksanakan pendampingan sosialisasi pembelajaran bagi warga buta […]

expand_less