Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ciptakan Kamseltibcarlantas, Polsek Abiansemal Laksanakan Gatur Pagi Secara Rutin

Ciptakan Kamseltibcarlantas, Polsek Abiansemal Laksanakan Gatur Pagi Secara Rutin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Dalam rangka menciptakan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas), personel Polsek Abiansemal secara rutin melaksanakan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) pada pagi hari di sejumlah titik rawan kepadatan kendaraan, Kamis (17/7/2025).

Kegiatan ini dilaksanakan sejak pukul 06.30 Wita hingga jam sibuk berakhir, dengan menyasar lokasi strategis seperti simpang pasar, depan sekolah, serta persimpangan padat aktivitas warga dan jalur menuju pusat perkantoran.

Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., menjelaskan bahwa gatur pagi merupakan salah satu bentuk pelayanan prima Polri kepada masyarakat, khususnya dalam mendukung kelancaran aktivitas di pagi hari.

“Dengan adanya kehadiran personel di lapangan, masyarakat bisa merasa lebih aman dan nyaman. Selain mengurai kemacetan, kegiatan ini juga bertujuan untuk mencegah potensi kecelakaan lalu lintas,” ungkap Kapolsek seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, S.H., S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla.

Selain melakukan pengaturan arus kendaraan, personel Polsek Abiansemal juga memberikan imbauan kepada pengguna jalan untuk tetap mematuhi peraturan lalu lintas, menggunakan helm standar, serta tidak menggunakan ponsel saat berkendara.

Dengan pelaksanaan gatur pagi yang konsisten, Polsek Abiansemal berharap dapat terus mewujudkan situasi lalu lintas yang tertib dan aman, sekaligus meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas di wilayah hukum Polsek Abiansemal.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Masyarakat Lewat Patroli Malam

    Koramil 1628-01/Taliwang Hadir di Tengah Masyarakat Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Minggu (04/01/2026) malam. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Muhaimin, pada pukul 21.40 WITA dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Kecamatan Taliwang. Dalam patroli tersebut, […]

  • Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli di Kawasan Pura Taman Ayun

    Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli di Kawasan Pura Taman Ayun

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mengwi – Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli rutin di kawasan Pura Taman Ayun sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta memberikan rasa aman kepada pengunjung dan masyarakat sekitar. Jumat sore (12/12/2025) Patroli ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas, khususnya di kawasan objek wisata dan tempat ibadah yang ramai dikunjungi masyarakat Dalam kegiatan […]

  • Wujudkan Keamanan Wilayah, Babinsa Maurole Aktif di Tengah Masyarakat Loboniki

    Wujudkan Keamanan Wilayah, Babinsa Maurole Aktif di Tengah Masyarakat Loboniki

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Loboniki, Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Loboniki, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut berlangsung pada Rabu, 1 Oktober 2025 mulai pukul 08.39 WITA hingga selesai. […]

  • Unit Reskrim Polsek Denpasar Barat Amankan Pelaku Pencurian Tab dan HP di Outlet Mang Jaja

    Unit Reskrim Polsek Denpasar Barat Amankan Pelaku Pencurian Tab dan HP di Outlet Mang Jaja

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar – Unit Reskrim Polsek Denpasar Barat berhasil mengamankan seorang pria asal Gresik, Jawa Timur, bernama Gusti Dimas Prayoga (26) setelah melakukan aksi pencurian sebuah Tab dan HP di Outlet Mang Jaja Ayam Kare dan Rempah, Jl. Teuku Umar Barat, Desa Pemecutan Kelod, Denpasar Barat. Peristiwa pencurian tersebut diketahui terjadi pada Rabu, (4/6) sekira pukul […]

  • Kodim 1629/SBD Laksanakan Upacara Bendera: Kasad Apresiasi Prajurit dan Dorong Peningkatan Kinerja

    Kodim 1629/SBD Laksanakan Upacara Bendera: Kasad Apresiasi Prajurit dan Dorong Peningkatan Kinerja

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Kodim 1629/SBD gelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih tanggal 17 November 2025, di Lapangan Makodim Jln. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Senin (17/11/2025).   Bertindak sebagai Inspektur Upacara Danramil 02/KODI Kapten Inf Samuel None Guba, Perwira Upacara Serka Cypriano Emanuel P, Komandan Upacara Pasi Log […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Berora Dukung Penuh Turnamen Bola Mini Bini Laki Cup

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Berora Dukung Penuh Turnamen Bola Mini Bini Laki Cup

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Babinsa Desa Berora Koramil 1607-06/Lape Lopok, Serda Muallimin, menghadiri kegiatan pembukaan turnamen Bola Mini Bini Laki Cup yang digelar di Lapangan Sepak Bola Dusun Serange, Desa Berora, Kecamatan Lopok, pada Minggu (21/9/2025). Turnamen yang dibuka langsung oleh Kepala Desa Berora, Bapak Sanapia, ini dihadiri oleh sejumlah unsur penting di wilayah, antara lain […]

expand_less