Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah Curat, Curas, Curanmor, Sat Samapta Tabanan Gencarkan Patroli Subuh

Cegah Curat, Curas, Curanmor, Sat Samapta Tabanan Gencarkan Patroli Subuh

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Jumat,18 Juli 2025. Dalam upaya memperkuat kehadiran polisi di tengah masyarakat saat jam-jam rawan, Sat Samapta Polres Tabanan melaksanakan Patroli Jalan Kaki Subuh Keliling Perintis Presisi pada Jumat dini hari. Kegiatan ini menyasar titik-titik strategis di wilayah hukum Polres Tabanan guna mencegah potensi kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor) dan gangguan kamtibmas lainnya yang kerap terjadi di malam hari.

Patroli dimulai pukul 01.00 Wita setelah apel arahan yang dipimpin oleh PS. Kasubnit 2 Dalmas Bripka I Wayan Rangga Dita Diputra. Tiga personel diterjunkan dalam patroli ini, menyusuri area-area rawan secara jalan kaki untuk memastikan kondisi lingkungan tetap aman dan terkendali. Adapun sasaran patroli mencakup Pasar Kota Tabanan dan ATM BPD, Perumahan Banjar Anyar, serta Pertokoan By Pass Ir. Soekarno.

Personel secara aktif menyambangi masyarakat, berdialog, dan memberikan pesan-pesan kamtibmas. Setiap sudut lokasi disisir dengan cermat untuk mendeteksi adanya potensi gangguan maupun aktivitas mencurigakan. Hasilnya, seluruh titik sasaran terpantau dalam kondisi aman dan tidak ditemukan indikasi kejahatan atau pelanggaran.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H,.melalui AKP I Ketut Suaba Selaku Kasat Samapta Polres Tabanan mengatakan”Melalui kegiatan ini, Sat Samapta Polres Tabanan menegaskan komitmennya dalam menjaga keamanan dengan pendekatan yang humanis namun tegas. Patroli jalan kaki ini menjadi salah satu strategi preventif yang terus diintensifkan demi menciptakan rasa aman danu nyaman bagi warga, khususnya pada jam-jam rawan dini hari.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Jambu Ajak Warga Perkuat Kebersihan dan Kamtibmas Lewat Komsos

    Babinsa Jambu Ajak Warga Perkuat Kebersihan dan Kamtibmas Lewat Komsos

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus meningkatkan sinergi antara TNI dan masyarakat, Babinsa Desa Jambu, Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Edi Susanto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Kamama, Desa Jambu, Rabu (17/9/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam melaksanakan pembinaan teritorial, sekaligus sebagai upaya memperkokoh kemanunggalan TNI […]

  • Patroli Di Pantai Lepang, Babinsa Takmung  Bantu Keamanan Melasti Warga Bangli

    Patroli Di Pantai Lepang, Babinsa Takmung Bantu Keamanan Melasti Warga Bangli

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kegiatan patroli dalam rangka menjaga situasi dan kondisi wilayah agar selalu aman dan kondusif terus digencarkan Babinsa Takmung Serka Yulianta. Kali ini dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang Desa Adat Lepang, Serka Yulianta kembali menggelar patroli di Pantai Lepang, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Kamis ( 02/10/25 ) pagi, Pagi ini di Pantai […]

  • TNI dan Petani Bersinergi Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Pesisir

    TNI dan Petani Bersinergi Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Pesisir

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Alor — Marica, 12 Oktober 2025 — Babinsa Desa Marica, Kecamatan Pantar Barat Laut, Kabupaten Alor, Sertu Imran A. Kawali, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama para petani budidaya rumput laut di lokasi budidaya setempat, pada Minggu (12/10/2025) pukul 08.00 hingga 09.30 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam mendukung peningkatan kesejahteraan […]

  • Polres Badung Pastikan Pelayanan SIM Bersih dan Terbuka untuk Masyarakat

    Polres Badung Pastikan Pelayanan SIM Bersih dan Terbuka untuk Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Badung memastikan pelayanan pembuatan SIM di Satpas Badung berjalan bersih, transparan, dan sepenuhnya untuk masyarakat. Isu adanya pungutan liar (pungli) yang sempat diberitakan salah satu media daring ditegaskan tidak benar. “Kami berkomitmen memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat. Proses penerbitan SIM dilakukan sesuai aturan resmi, tidak ada pungli,” ujar Kapolres Badung AKBP M. […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Keamanan Wilayah di Dusun Nangaba

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Pantau Keamanan Wilayah di Dusun Nangaba

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Serka Piter Kase, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Dusun Nangaba, Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Jumat pagi (22/8). Kegiatan yang dimulai pukul 10.10 WITA ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah dan menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di lingkungan binaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa […]

  • Babinsa Koramil 03/Katikutana Bantu Warga Perbaiki Rumah di Sumba Tengah

    Babinsa Koramil 03/Katikutana Bantu Warga Perbaiki Rumah di Sumba Tengah

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Sukarman, melaksanakan kegiatan karya bakti membantu warga yang sedang memperbaiki rumah di Desa Maradesa Selatan, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah, Kabupaten Sumba Tengah, Selasa (26/8/2025). Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian serta peran aktif Babinsa dalam mendukung kebutuhan masyarakat di wilayah binaannya. Dengan terjun langsung membantu […]

expand_less