Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » MPLS di SMA Negeri 1 Adonara Tengah, Danramil Tekankan Nilai Nasionalisme

MPLS di SMA Negeri 1 Adonara Tengah, Danramil Tekankan Nilai Nasionalisme

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Adonara Tengah, Flores Timur – Dalam rangka kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun Ajaran 2025/2026, Danramil 1624-02/Adonara Kapten Inf Paulus Ibi Weking menghadiri undangan dan memberikan materi kepada para siswa baru di SMA Negeri 1 Adonara Tengah, Desa Kenotan, Kecamatan Adonara Tengah, Kabupaten Flores Timur, pada Rabu 16 Juli 2025 pukul 07.00 WITA.

Sebanyak 87 siswa baru mengikuti kegiatan tersebut dengan penuh antusias. Dalam kesempatan itu, Kapten Inf Paulus Ibi Weking menyampaikan materi Wawasan Kebangsaan yang meliputi beberapa poin penting antara lain, Empat Pilar Kebangsaan yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika, Nilai-nilai cinta tanah air dan bela negara sebagai bagian dari tanggung jawab generasi muda, Bahaya paham radikalisme dan pengaruh negatif media sosial serta pentingnya menjaga persatuan di tengah keberagaman, Pentingnya kedisiplinan semangat gotong royong dan rasa tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari dan Peran generasi muda dalam menjaga keutuhan dan kedaulatan NKRI

Kapten Inf Paulus menekankan bahwa wawasan kebangsaan bukan hanya sekadar pengetahuan tetapi harus diwujudkan dalam sikap dan tindakan nyata oleh para pelajar sebagai calon penerus bangsa.

Kegiatan berlangsung dalam suasana tertib aman dan lancar. Para siswa tampak antusias dan aktif mengikuti seluruh rangkaian penyampaian materi.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa Seteluk Dukung Kelancaran Pembangunan RTLH Desa Desaloka

    Komsos Babinsa Seteluk Dukung Kelancaran Pembangunan RTLH Desa Desaloka

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Sayuti, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Desaloka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (22/12/2025) pukul 10.00 WITA. Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk menjalin dan mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat desa binaan, sekaligus memantau perkembangan pembangunan Rumah Tidak Layak Huni […]

  • 105 Ton Beras Disalurkan Kodim 1602/Ende, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan

    105 Ton Beras Disalurkan Kodim 1602/Ende, Wujud Nyata Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk menstabilkan harga pangan dan membantu masyarakat menghadapi fluktuasi harga kebutuhan pokok, Kodim 1602/Ende melalui Koperasi Kartika Buterpra telah melaksanakan pendistribusian beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) dalam rangka Gerakan Pangan Murah (GPM) sejak 11 Agustus hingga 22 September 2025. Total beras yang telah didistribusikan kepada masyarakat di […]

  • Cegah Premanisme dan Kejahatan Jalanan, Sat Samapta Polres Badung Gencarkan Patroli Malam

    Cegah Premanisme dan Kejahatan Jalanan, Sat Samapta Polres Badung Gencarkan Patroli Malam

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukumnya, Unit Turjawali Sat Samapta Polres Badung melaksanakan Patroli Biru (Blue Light Patrol) sebagai bagian dari program Quick Wins Presisi pada Sabtu dini hari (4/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 01.30 WITA ini menyasar jalur utama Mengwitani serta titik-titik rawan gangguan Kamtibmas, termasuk kawasan […]

  • Wakapolres Gianyar Hadiri Penutupan TMMD ke-125 di Desa Batuan

    Wakapolres Gianyar Hadiri Penutupan TMMD ke-125 di Desa Batuan

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Wakil Kepala Kepolisian Resor (Wakapolres) Gianyar, Kompol I Putu Diah Kurniawandari, S.H., S.I.K., M.H., menghadiri Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Lapangan Yudistira, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kamis (21/8). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H., dan dihadiri jajaran […]

  • Giat Komsos Babinsa Pasir Putih: Upaya Koramil 02/Sekongkang Ciptakan Lingkungan Aman di Maluk

    Giat Komsos Babinsa Pasir Putih: Upaya Koramil 02/Sekongkang Ciptakan Lingkungan Aman di Maluk

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-02/Sekongkang, Babinsa Desa Pasir Putih Kopda Abdul Halik melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus memantau situasi Kamtibmas di Kecamatan Maluk, Rabu (10/12/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini dilakukan dengan menyambangi warga dan tokoh masyarakat setempat untuk mempererat silaturahmi serta […]

  • Cegah Curanmor & Laka Laut, Satpolairud Badung Laksanakan Patroli Pagi di Area Wisata Pantai

    Cegah Curanmor & Laka Laut, Satpolairud Badung Laksanakan Patroli Pagi di Area Wisata Pantai

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mangupura – Satpolairud Polres Badung melaksanakan patroli dialogis di kawasan Pantai Petitenget dan Pantai Batu Belig pada Senin (17/11/2025) pagi. Kegiatan yang melibatkan tiga personel Aiptu Dewa Gede Pastika, Aipda I Ketut Sudiarsa, dan Aipda I Wayan Sugiarsa ini bertujuan memastikan keamanan pengunjung serta mengantisipasi potensi tindak kriminal maupun kecelakaan laut di dua pantai yang […]

expand_less