Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Takmung Apresiasi Gotong Royong Warga Sukseskan Karya Pura Pasek Jambot

Babinsa Takmung Apresiasi Gotong Royong Warga Sukseskan Karya Pura Pasek Jambot

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Puncak karya mamungkah, pedudusan agung, caru balik sumpah, numbung pedagingan di Pura Pasek Jambot, Dusun Takmung Kawan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung yang digelar pada Rabu ( 16/07/25 ) berjalan dengan aman, khidmat dan lancar.

Hal tersbut ditegaskan Babinsa Takmung Serka Yulianta usai melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara tersebut bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang.

Seluruh rangkaian karya di Pura Pasek Jambot, Dusun Takmung Kawan berjalan lancar. Hal tersebut tentunya tak lepas dari peran seluruh pihak,”kata Serka Yulianta.

Kegiatan ini dihadiri oleh ratusan warga ini berjalan sesuai rencana. Sejak awal sampai dengan selesai tidak ada kendala dan semua berjalan baik. Untuk itu selaku Babinsa dirinya sangat berterima kasih kepada seluruh pihak atas kerjasamanya,”terangnya.

Dirinya berharap semangat dan guyub rukun seperti ini akan terus lestari kedepannya. Semoga kebersamaan ini akan semakin kuat dan apa yang menjadi tujuan dari digelarnya karya ini dapat dikabulkan sang pencipta,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1609/Buleleng Hadiri Acara Pisah Sambut Kepala Kantor Imigrasi Singaraja

    Dandim 1609/Buleleng Hadiri Acara Pisah Sambut Kepala Kantor Imigrasi Singaraja

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Buleleng, 16 Juli 2025 – Komandan Kodim 1609/Buleleng, Letkol Czi Ibnu Ria Indrawan, S.H., M.Han, menghadiri acara Pisah Sambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja yang digelar di Aula Kantor Imigrasi, Jalan Seririt–Singaraja, Desa Pemaron, Rabu malam (16/7). Acara ini menjadi momen penghargaan dan apresiasi atas dedikasi Hendra Setiawan, S.H., yang mengakhiri masa tugasnya […]

  • Serka Janry Selanno Jadi Penengah Konflik Anak-Anak di Rote Ndao, Mediasi Berakhir Damai

    Serka Janry Selanno Jadi Penengah Konflik Anak-Anak di Rote Ndao, Mediasi Berakhir Damai

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sebagai wujud kepedulian TNI terhadap ketertiban dan keharmonisan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Janry Selanno memfasilitasi mediasi penyelesaian masalah antarwarga yang berlangsung di rumahnya, RT 010 RW 005, Dusun Ne’e Mok, Desa Sanggaoen, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (20/10/2025) pukul 17.45 hingga 20.00 WITA. Mediasi ini dilakukan untuk menyelesaikan perselisihan […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Program Sanitasi Desa Sehat

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Program Sanitasi Desa Sehat

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Flotim – Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan dan lingkungan masyarakat, Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka melaksanakan monitoring wilayah desa binaan sekaligus mendampingi Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) dalam kegiatan pengecekan sanitasi program Desa Sehat di Desa Watutika Ile, Kecamatan Demon Pagong, Kabupaten Flores Timur, Selasa (30/12/2025). Kegiatan tersebut dilakukan oleh Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka, Sertu Yacinto […]

  • Forkopimcam Brang Rea Bersama TNI–Polri Amankan Malam Pergantian Tahun

    Forkopimcam Brang Rea Bersama TNI–Polri Amankan Malam Pergantian Tahun

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif menjelang pergantian Tahun Baru 2026, TNI-Polri bersama unsur Forkopimcam Kecamatan Brang Rea melaksanakan apel dan patroli gabungan, Rabu malam (31/12/2025). Kegiatan tersebut dimulai pada pukul 21.00 WITA dan dipusatkan di wilayah Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Apel gabungan kemudian […]

  • Giat Sembahyang Bersama Dalam Rangka Hari Purnama Di Pura Taman Harum Polsek Sukawati

    Giat Sembahyang Bersama Dalam Rangka Hari Purnama Di Pura Taman Harum Polsek Sukawati

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    SUKAWATI – Persembahyangan bersama Personil Polsek Sukawati dalam rangka Perayaan Hari Purnama karo dihalaman Pura Taman Harum Polsek Sukawati. Jumat, (08/08/2025). Kegiatan Sembahyang Bersama di Pimpin Kapolsek Sukawati KOMPOL I Ketut Suaka Purnawasa S.H didampingi Para Kasi, Panit, Serta diikuti oleh Seluruh Personil Polsek Sukawati Bertempat dihalaman Pura Taman Harum Polsek Sukawati. Kapolsek Sukawati KOMPOL […]

  • Sertu Francisco Monteiro Gusmao Hadir Dukung Kemajuan Pertanian Cabai Tunbes

    Sertu Francisco Monteiro Gusmao Hadir Dukung Kemajuan Pertanian Cabai Tunbes

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 22 November 2025, Babinsa Desa Tunbes, Sertu Francisco Monteiro Gusmao dari Koramil 1618-06/Bian, turun langsung ke lahan pertanian hortikultura milik warga di Dusun 2 RT/RW 003/002, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten TTU. Kehadiran Babinsa bersama para petani menjadi bukti nyata dukungan TNI dalam mendorong ketahanan pangan di wilayah binaan. Pada kesempatan tersebut, Babinsa bersama […]

expand_less