Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 02/Susut Dampingi Pendistribusian Beras Bukti Nyata TNI Kawal Program Pemerintah

Babinsa Koramil 02/Susut Dampingi Pendistribusian Beras Bukti Nyata TNI Kawal Program Pemerintah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Bangli – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam bidang ketahanan pangan dan perlindungan sosial, Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut Kodim 1626/Bangli, Koptu I Made Sukadana, melaksanakan pendampingan kegiatan pendistribusian beras bantuan pemerintah kepada warga di wilayah Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli.

Kegiatan pendistribusian dilaksanakan di Kantor Desa Sulahan, dengan total sebanyak 536 sak beras disalurkan kepada masyarakat penerima manfaat yang tersebar di seluruh wilayah desa.

Secara terpisah, Komandan Kodim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa dalam proses distribusi merupakan bagian dari komitmen TNI dalam mendukung program-program pemerintah demi kesejahteraan rakyat.

“Pendampingan ini bertujuan untuk memastikan proses distribusi bantuan berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran. Kehadiran Babinsa juga merupakan bentuk dukungan nyata TNI terhadap program-program sosial yang menyentuh langsung kebutuhan masyarakat,” ujar Dandim.

Lebih lanjut, Dandim menegaskan pentingnya kerja sama semua pihak agar kegiatan penyaluran bantuan ini dapat memberikan manfaat optimal bagi masyarakat.
“Dengan pendampingan dari Babinsa, kami berharap seluruh proses penyaluran bantuan dapat berlangsung lancar dan tepat sasaran, sehingga benar-benar dirasakan manfaatnya oleh masyarakat yang membutuhkan,” tambahnya.

Selama pelaksanaan kegiatan, distribusi beras berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar, berkat koordinasi yang baik antara aparat kewilayahan, perangkat desa, dan partisipasi aktif masyarakat setempat. Kodim 1626/Bangli terus berkomitmen untuk hadir di tengah-tengah masyarakat dalam setiap upaya peningkatan kesejahteraan, serta mendukung penuh berbagai program pemerintah di wilayah Kabupaten Bangli.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1608-06/Wawo Tekankan Pentingnya Penyelesaian Masalah Secara Kekeluargaan

    Babinsa Koramil 1608-06/Wawo Tekankan Pentingnya Penyelesaian Masalah Secara Kekeluargaan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Minggu, 26 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di wilayah binaan masing-masing dengan tujuan menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Sertu Asyikin dari Desa Mawu, Kecamatan Ambalawi, melaksanakan patroli dan memberikan himbauan kepada warga untuk segera melaporkan hal-hal mencurigakan kepada Ketua RT, Babinsa, atau Bhabinkamtibmas. Ia juga […]

  • Bati Wanwil Siterdim Kodim Klungkung Dampingi Dinas Pertanian Dan PPL Monitoring LTT,  Tegaskan Komitmen Sukseskan Program Pemerintah

    Bati Wanwil Siterdim Kodim Klungkung Dampingi Dinas Pertanian Dan PPL Monitoring LTT, Tegaskan Komitmen Sukseskan Program Pemerintah

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait peningkatan produksi padi dan pencapaian target Luas Tambah Tanam ( LTT ), Bati Wanwil Siterdim Kodim 1610/ Klungkung Serma Made Karnata didampingi Babinsa Bakas Sertu Wayan Rata menghadiri kegiatan Rapat Sinkronisasi Dan Pelaporan Data LTT Kecamatan Banjarangkan di Kantor BPP Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 02/09/25 ). […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Bantu Selesaikan Sengketa Adat

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1627-02 Pantai Baru Bantu Selesaikan Sengketa Adat

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam semangat menjaga keharmonisan sosial dan kearifan lokal, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Ismail Rahadat, turut hadir dalam kegiatan mediasi adat yang berlangsung pada Senin, 14 Juli 2025, pukul 09.30 WITA, di Desa Serubeba, Dusun Oematalelo, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan mediasi tersebut melibatkan unsur masyarakat setempat, di antaranya Kepala […]

  • Babinsa Koramil 01/Loli Dampingi Penyaluran Beras Rawan Pangan di Desa Karekanduku

    Babinsa Koramil 01/Loli Dampingi Penyaluran Beras Rawan Pangan di Desa Karekanduku

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam penanganan kerawanan pangan, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Juakim Da Costa, melaksanakan pendampingan penyaluran beras bantuan rawan pangan kepada masyarakat Desa Karekanduku, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Senin (21/7/2025). Kegiatan pendampingan ini dilakukan untuk memastikan distribusi bantuan berjalan dengan tertib, aman, dan tepat sasaran. […]

  • Sinergi Koramil, Polri, dan Dishub Tegakkan Keamanan Natal dan Tahun Baru di Pelabuhan Sape

    Sinergi Koramil, Polri, dan Dishub Tegakkan Keamanan Natal dan Tahun Baru di Pelabuhan Sape

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape – Dalam rangka menjamin keamanan dan kelancaran perayaan Natal dan Tahun Baru, anggota personil Koramil 03/Sape melaksanakan pengamanan di wilayah pelabuhan Sape, Minggu (21/12/2025). Pengamanan ini dilakukan sebagai upaya antisipasi gangguan keamanan dan menjaga ketertiban masyarakat selama masa perayaan Nataru. Personil Koramil 03/Sape tergabung dalam tim pengamanan gabungan yang terdiri dari sejumlah instansi seperti […]

  • Posko Terpadu Nataru Banjar Nyuh Dijaga Aparat Gabungan, Danramil Nusa Penida Tegaskan Kokohkan Sinergi Wujudkan Wilayah Kondusif

    Posko Terpadu Nataru Banjar Nyuh Dijaga Aparat Gabungan, Danramil Nusa Penida Tegaskan Kokohkan Sinergi Wujudkan Wilayah Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

      Klungkung,- Pemantauan Bangsit dan upaya mengantisipasi berbagai potensi kerawanan pasca perayaan Nataru di wilayah Kecamatan Nusa Penida terus dilakukan oleh apparat gabungan, Sabtu ( 03/01/26 ). Hal tersebut terlihat saat apparat TNI Polri dan instansi serta unsur terkait di Nusa Penida melaksanakan siaga dan pengamanan di Posko Terpadu Nataru yang berlokasi di Pelabuhan Banjar […]

expand_less