Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Lahan Kosong Jadi Harapan, Babinsa Biut Bangkitkan Semangat Bertani

Lahan Kosong Jadi Harapan, Babinsa Biut Bangkitkan Semangat Bertani

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

TTU-Kefamenanu., Selasa, 15 Juli 2025., Suasana pagi yang sejuk di Desa Naku, Kecamatan Biboki Foetleu, Kabupaten TTU, semakin semarak dengan aktivitas produktif yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Sertu Yulius David, bersama warga binaannya. Mereka tampak kompak dan penuh semangat saat melakukan perawatan tanaman hortikultura di lahan warga, sebagai bagian dari upaya nyata mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan.

Kegiatan ini tidak hanya sekadar rutinitas pendampingan Babinsa terhadap masyarakat, tetapi juga menjadi sarana edukatif yang sarat manfaat. Dalam setiap langkahnya, Sertu Yulius selalu menyisipkan pemahaman kepada masyarakat terkait pentingnya pemanfaatan lahan kosong untuk dikelola menjadi kebun hortikultura produktif.

“Kami ingin menanamkan kesadaran kepada warga bahwa ketahanan pangan dimulai dari desa. Jangan biarkan lahan tidur sia-sia, mari manfaatkan untuk bercocok tanam agar berdampak langsung terhadap ekonomi keluarga dan desa,” ujar Sertu Yulius saat ditemui di lokasi kegiatan.

Babinsa menegaskan bahwa program ini sejalan dengan arahan Komando Atas dan Pemerintah Pusat dalam mendukung ketahanan pangan nasional. Menurutnya, keterlibatan TNI AD, khususnya peran Babinsa di wilayah, merupakan garda terdepan dalam mendorong masyarakat agar lebih mandiri dalam bidang pertanian dan pangan lokal.

Dengan kegiatan ini, Babinsa berharap muncul lebih banyak petani tangguh dari desa yang mampu menjadi penggerak ekonomi lokal berbasis pertanian. Selain mendukung ketahanan pangan, kegiatan ini juga menjadi simbol kuatnya kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam membangun negeri dari akar rumput.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Terjun Langsung di Panen Raya Jagung Manggarai

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Terjun Langsung di Panen Raya Jagung Manggarai

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Rabu, 23 Juli 2025 | Satar Mese Utara, Manggarai – Semangat TNI manunggal dengan rakyat kembali terlihat jelas di tengah lahan pertanian Desa Kole, Kecamatan Satar Mese Utara. Di bawah terik matahari, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Sertu Kusumaningrat, turun langsung mendampingi warga dalam kegiatan ubinan dan panen raya jagung bersama Kelompok Tani Rato pada Rabu […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Sabtu 26/7/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H menggelar patroli malam untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya […]

  • Kapolsek Blahbatuh Pimpin KRYD Skala Besar, Jaga Kondusifitas Kamtibmas

    Kapolsek Blahbatuh Pimpin KRYD Skala Besar, Jaga Kondusifitas Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Blahbatuh, 3 Agustus 2025 – Polsek Blahbatuh kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat melalui pelaksanaan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) berskala besar. Dipimpin langsung oleh Kapolsek Blahbatuh, Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H., kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu malam/2 Agustus 2025 di wilayah Desa Medahan, sebagai tindak lanjut atas aspirasi warga […]

  • Selalu Hadir Untuk Masyarakat, Kapolsek Pupuan Dampingi Warga Dalam Giat Upacara Adat

    Selalu Hadir Untuk Masyarakat, Kapolsek Pupuan Dampingi Warga Dalam Giat Upacara Adat

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Sabtu, 13 September 2025 pukul 10.30 s/d 12.00 Wita, Kapolsek Pupuan melaksanakan giat pengamanan sekaligus pemantauan bersama bhabinkamtibmas serta bersinergi dengan Pecalang Adat setempat pada rangkaian upacara ngaben warga Dadia Kubayan Wongaya, Desa Sanda, Kecamatan Pupuan. Kehadiran Kapolsek menjadi awal kegiatan yang bertujuan memberikan rasa aman dan mendekatkan Polri dengan […]

  • Kodim 1628/KSB Dukung Penuh Pembukaan Kompetisi Futsal Adhyaksa Cup II di Taliwang

    Kodim 1628/KSB Dukung Penuh Pembukaan Kompetisi Futsal Adhyaksa Cup II di Taliwang

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Kodim 1628/Sumbawa Barat menunjukkan dukungan kuat terhadap kegiatan kepemudaan dan pembinaan karakter melalui kehadiran langsung Dandim 1628/KSB, Letkol Inf Agit Trisnawan, pada Pembukaan Kompetisi Futsal Adhyaksa Cup II di Lapangan Rama Futsal, Kelurahan Telaga Bertong, Minggu (07/12/2025). Kegiatan yang digelar Kejaksaan Negeri Sumbawa Barat ini merupakan rangkaian peringatan Hari Antikorupsi Sedunia […]

  • Penyaluran Sembako PMR SMAN 2 Semarapura Tengah Kepada Warga Terdampak Bencana Diatensi Koramil Dawan

    Penyaluran Sembako PMR SMAN 2 Semarapura Tengah Kepada Warga Terdampak Bencana Diatensi Koramil Dawan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pjs Danramil 1610-03/Dawan Lettu Inf Ketut Joni didampingi Babinsa Pesinggahan Serka Made Juli Wardana mendampingi kegiatan penyaluran bantuan Sembako kepada warga terdampak bencana, Jumat ( 19/09/25 ). Penyaluran bantuan Sembako ini diselenggarakan oleh siswa dan siswi PMR ( Palang Merah Remaja ) SMAN 2 Semarapura Tengah kepada Bapak Nyoman Sudira ( 53 tahun ) […]

expand_less