Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Kemenuh Kawal Distribusi Beras Bantuan CBP 2025, Pastikan Aman dan Tepat Sasaran

Babinsa Kemenuh Kawal Distribusi Beras Bantuan CBP 2025, Pastikan Aman dan Tepat Sasaran

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Gianyar – Payangan, Selasa (15/7/2025) — Sebagai bentuk kepedulian terhadap keselamatan pengguna jalan serta mendukung kelancaran aktivitas masyarakat, Babinsa Desa Melinggih, Koramil 1616-07/Payangan, Koptu Made Aspirawan, bersama Bhabinkamtibmas Aipda I Wayan Dharma, melaksanakan pengamanan dan atensi terhadap kegiatan pembersihan serta pemangkasan dahan pohon yang mengganggu akses jalan Banjar Melinggih menuju Desa Bukian, Kecamatan Payangan.

Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan oleh Dinas PUPR Kabupaten Gianyar bersama warga setempat. Fokus kegiatan adalah memotong ranting dan dahan pohon yang dianggap rawan tumbang dan membahayakan pengguna jalan, terutama di musim cuaca tidak menentu seperti saat ini.

Dalam keterangannya, Koptu Made Aspirawan menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan langkah antisipatif untuk menghindari potensi kecelakaan lalu lintas akibat pohon tumbang.

> “Kami hadir untuk memastikan kegiatan berjalan aman dan tertib, serta mendukung kelancaran arus lalu lintas selama proses pembersihan berlangsung. Ini adalah bagian dari tanggung jawab kami dalam menjaga keselamatan masyarakat,” ujarnya di sela kegiatan.

Selama pelaksanaan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas turut melaksanakan pengaturan arus lalu lintas demi memastikan proses pemangkasan tidak mengganggu pengguna jalan yang melintas. Kolaborasi antara aparat kewilayahan, instansi terkait, dan masyarakat ini mendapat apresiasi dari warga sekitar yang merasa terbantu dan terlindungi.

Kegiatan berlangsung lancar, aman, dan penuh semangat gotong royong, mencerminkan sinergitas yang baik antar unsur pemerintahan dan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Tabanan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peringatan 1 Tahun Pemerintahan Presiden RI dan Balap Liar di Depan Apotek K-24

    Polres Tabanan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peringatan 1 Tahun Pemerintahan Presiden RI dan Balap Liar di Depan Apotek K-24

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjelang peringatan satu tahun pemerintahan Presiden Republik Indonesia, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Patroli Antisipasi pada Minggu malam, 19 Oktober 2025. Kegiatan yang berlangsung dari pukul 22.30 hingga 23.30 Wita ini dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) Polres Tabanan, IPDA […]

  • Komitmen Babinsa Tanjung Benoa Dukung Kegiatan Keagamaan dan Budaya Daerah

    Komitmen Babinsa Tanjung Benoa Dukung Kegiatan Keagamaan dan Budaya Daerah

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa, Serma Nomri Kolimon dan Sertu Ikadek Pariasa, atensi berlangsungnya kegiatan keagamaan umat Hindu “Piodalan” di Pura Dalem Desa Adat Tengkulung, Kelurahan Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Sabtu, (25/10/25). Dalam berlangsungnya kegiatan keagamaan Piodalan ini dihadiri oleh Jero Bendesa Adat Tengkulung, Perangkat Desa Adat Tengkulung, dan warga […]

  • Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu, 01 Oktober 2025, Kodim 1618/TTU kembali melaksanakan kegiatan patroli siskamling bersama Komponen Pendukung (Komduk) dalam hal ini Banser. Patroli kali ini difokuskan di beberapa titik pusat keramaian di wilayah Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kehadiran patroli gabungan ini menjadi langkah nyata dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa aman bagi […]

  • Hari ke-10 TMMD ke-126, Bendungan Panondiwal Jadi Bukti Nyata Pengabdian TNI untuk Rakyat

    Hari ke-10 TMMD ke-126, Bendungan Panondiwal Jadi Bukti Nyata Pengabdian TNI untuk Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada, Sabtu 18 Oktober 2025 — Memasuki hari ke-10 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025, Satgas TMMD Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan dedikasi tinggi dalam menyelesaikan sasaran fisik berupa rehabilitasi Bendungan Panondiwal di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Kegiatan hari ini difokuskan pada pekerjaan pengecoran lantai bendungan, yang merupakan […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Kuta Utara Patroli Sambamgi Pasar Rakyat

    Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Kuta Utara Patroli Sambamgi Pasar Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Kepolisian Sektor Kuta Utara melalui Unit Samapta menggelar kegiatan patroli rutin setiap malam hari di tempat – tempat strategis maupun rawan gangguan kamtibmas di daerah hukum Polsek Kuta Utara. Kegiatan ini di pimpin Ps. Panit 2 Samapta Aiptu I Nengah Budiartana menyasar tempat keramaian salah satunya kegiatan Pasar Rakyat di banjar Taman […]

  • Kodim 1622/Alor Laksanakan Upacara Mingguan dengan Khidmat

    Kodim 1622/Alor Laksanakan Upacara Mingguan dengan Khidmat

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-ALOR_, Untuk memelihara kedisiplinan dan nasionalisme, para prajurit di Kodim 1622/Alor diwajibkan mengikuti upacara bendera mingguan di lapangan makodim 1622/Alor, Jln. El. Tari No.13, Kel. Mutiara, Kec.Teluk Mutiara, Kab. Alor, Senin (28/04/2025). bertindak sebagai Inspektur Upacara Pasi Intel Kodim 1622/ Alor Kapten Inf Panuel Tangledang, Komandan Upacara Sertu Anwar Abdullah dan Perwira Upacara Serka Fredi […]

expand_less