Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kodim 1603/Sikka Tunjukkan Kepedulian dengan Bangun Huntara untuk Warga Terdampak Erupsi Lewotobi

Kodim 1603/Sikka Tunjukkan Kepedulian dengan Bangun Huntara untuk Warga Terdampak Erupsi Lewotobi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA Kodim 1603/Sikka menggelar apel pemberangkatan personil untuk bantuan pembangunan Huntara (Hunian Sementara Transisi) tahap III di Kabupaten Flores Timur. Kegiatan ini bertujuan mempercepat proses pembangunan untuk membantu masyarakat yang terkena dampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Senin(14/07/2025).

Dalam apel tersebut, personil Kodim 1603/Sikka dipimpin oleh Dandim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S. Sos., untuk memastikan kesiapan dan kelancaran kegiatan pembangunan Huntara.

Dandim 1603/Sikka menyampaikan bahwa Kodim 1603/Sikka berkomitmen untuk mendukung program pemerintah dalam mempercepat proses pembangunan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat yang terkena dampak erupsi.

“Dalam kesempatan ini, saya menyampaikan bahwa Kodim 1603/Sikka siap membantu pemerintah dalam pembangunan Huntara tahap III di Kabupaten Flores Timur. Kami akan bekerja sama dengan pemerintah daerah dan instansi terkait untuk memastikan kelancaran kegiatan ini,” ujar Dandim 1603/Sikka.

Dengan adanya kegiatan ini, Kodim 1603/Sikka menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Flores Timur yang terkena dampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki.
(Pendim 1603/Sikka)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pendampingan Babinsa Talibura, Panen Padi Warga Nangahale Berjalan Lancar

    Pendampingan Babinsa Talibura, Panen Padi Warga Nangahale Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Pratu Andreas Nong Sina, melaksanakan kegiatan pendampingan panen padi bersama masyarakat di Desa Nangahale, Kecamatan Talibura, Kabupaten Sikka, Rabu (14/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari peran aktif Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah petani tidak hanya membantu secara fisik, tetapi juga memberikan […]

  • Hari Kesaktian Pancasila di Dompu Berlangsung Khidmat

    Hari Kesaktian Pancasila di Dompu Berlangsung Khidmat

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Rabu 1 Oktober 2025, Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kabupaten Dompu berlangsung khidmat di Lapangan Bringin, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Dengan mengangkat tema “Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya,” kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE, sebagai inspektur upacara. Turut hadir dalam kesempatan tersebut jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah […]

  • Babinsa Aimere Aktif Jaga Kamtibmas Melalui Patroli Malam

    Babinsa Aimere Aktif Jaga Kamtibmas Melalui Patroli Malam

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Kopda Kariawan melaksanakan kegiatan patroli dan siskamling pada hari Selasa, 09 Desember 2025 pukul 21.20 WITA di wilayah Aimere, Kabupaten Ngada. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pada malam […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Bersama TNI AU dan Avsec Gelar Patroli Skala Besar

    Polres Bandara Ngurah Rai Bersama TNI AU dan Avsec Gelar Patroli Skala Besar

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai bersama TNI Angkatan Udara (TNI AU) dan Aviation Security (Avsec) melaksanakan patroli skala besar di lingkungan Bandara I Gusti Ngurah Rai, Selasa (9/9/2025). Kegiatan patroli gabungan tersebut menyasar sejumlah titik vital yang menjadi pusat aktivitas pengguna jasa bandara. Adapun rute patroli meliputi area terminal keberangkatan dan […]

  • Hari Pertama Ops Zebra, Satlantas Polres Karangasem Tingkatkan Pelayanan SIM dan Edukasi Pengendara untuk Cegah Laka Lantas

    Hari Pertama Ops Zebra, Satlantas Polres Karangasem Tingkatkan Pelayanan SIM dan Edukasi Pengendara untuk Cegah Laka Lantas

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Karangasem – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem terus berkomitmen meningkatkan pelayanan publik, khususnya dalam penerbitan Surat Izin Mengemudi (SIM) serta peningkatan kualitas pengendara di wilayah Kabupaten Karangasem. Upaya ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas (laka lantas). Pelayanan SIM di Satpas Polres Karangasem kini didukung dengan sistem yang cepat, transparan, […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemdes Pelibaler Wujudkan Lingkungan Bebas Rabies

    Sinergi Babinsa dan Pemdes Pelibaler Wujudkan Lingkungan Bebas Rabies

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan hewan, Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Sertu Fonseca, turut serta dalam kegiatan eliminasi Hewan Penular Rabies (HPR) di Desa Pelibaler, Kecamatan Doreng, pada Kamis (13/11/2025). Kegiatan ini dilaksanakan oleh petugas dari Dinas Peternakan Kabupaten Sikka bersama pemerintah desa, dengan tujuan mencegah penyebaran virus rabies di […]

expand_less